Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PROGRAM PENGURUS MASJID AL-IHSAN (ISLAMIC CENTER) DALAM MENINGKATKAN PENGETAHUAN KEISLAMAN JAMA’AH DI BANGKINANG KOTA

Nurul Atika, Atika (2022) PROGRAM PENGURUS MASJID AL-IHSAN (ISLAMIC CENTER) DALAM MENINGKATKAN PENGETAHUAN KEISLAMAN JAMA’AH DI BANGKINANG KOTA. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text (SKRIPSI GABUNGAN)
SKRIPSI GABUNGAN.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (455kB)

Abstract

Masjid Al-Ihsan adalah Masjid yang sebelumnya merupakan Masjid kecil yang di bangun oleh Yayasan Amal Bhakti Pancasila pada zaman Presiden Soeharto. Masjid Al-Ihsan memiliki kegiatan yang cukup banyak. Program masjid Al-Ihsan yaitu. Pertama, Pengajian Rutin, kedua,Wirid Ibu-Ibu ketiga, Pendidikan Al-Qur’an dan Keempat, Pembinaan Remaja Masjid. Program adalah suatu unit atau kesatuan kegiatan, maka program merupakan sebuah sistem yang merupakan rangkaian kegiatan yang dilakukan bukan hanya satu kali akan tetapi berkesinambungan. Permaslahan dalam penelitian ini yaitu bagaimana program pngurus Masjid Al-Ihsan (Islamic Center) dalam meningkatkan pengetahuan keislaman jama’ah di Bangkinang Kota. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini Kualitatif Penelitian Lapangan ( field reseach). Objek penelitiannya berupa objek lapangan yang mampu memberikan data-data atau informasi-informasi dari lapangan deskriftip kualitatif, yaitu penelitian yang menghasilkan data berupa kata-kata tertulis ataupun lisan dari orang-orang dan perilaku yang dapat diamati, dengan tujuan dapat menggambarkan keadaan sasaran penelitian menurut apa adanya, seperti yang diperoleh dalam penelitian. Selanjutnya teknik sumber data primer ini merupakan data utama dalam penelitian ini didapatkan dari pengurus Masjid Al-Ihsan (Islamic Center) di Bangkinang Kota. Sumber data sekunder adalah biasanya data yang berwujud data dokumentasi atau data laporan yang telah tersedia. Sumber data ini merupakan sumber data pendukung bagi data utama (primer). Setelah dianalisis ditemukan hasil dari penelitian ini adalah program yang dilaksanakan Pengurus Masjid sangat baik sehingga menjadi wadah untuk para jama’ah dalam meningkatkan keimanan serta bertambahnya ilmu bagi yang belum tau dan mengingatkan suatu ilmu bagi yang sudah tau dari program yang telah terlaksana dengan baik

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Program, Pengurus Masjid, Jama’ah
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Manajemen Dakwah
Depositing User: fdk -
Date Deposited: 29 Jun 2022 08:11
Last Modified: 29 Jun 2022 08:11
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/60709

Actions (login required)

View Item View Item