Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

EFEKTIVITAS STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PELAYANAN PUBLIK PADA MASA PANDEMI COVID 19 DI KANTOR CAMAT PASIR PENYU KABUPATEN INDRAGIRI HULU

DIRA YEFRI AMALIA, - (2022) EFEKTIVITAS STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PELAYANAN PUBLIK PADA MASA PANDEMI COVID 19 DI KANTOR CAMAT PASIR PENYU KABUPATEN INDRAGIRI HULU. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img] Text (BAB V)
bab v.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (362kB)
[img]
Preview
Text
GABUNGAN FULL SKRIPSI.pdf

Download (3MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK EFEKTIVITAS STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PELAYANAN PUBLIK PADA MASA PANDEMI COVID 19 DI KANTOR CAMAT PASIR PENYU KABUPATEN INDRAGIRI HULU OLEH : DIRA YEFRI AMALIA 11870521757 Penelitian ini dilakukan di Kantor Camat Pasir Penyu Kabupaten Indragiri Hulu, tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas pelaksanaan standar operasional prosedur pelayanan publik pada masa pandemi covid-19 di Kantor Camat Pasir Penyu Kabupaten Indragiri Hulu serta untuk mengetahui faktor penghambat pelaksanaan standar operasional prosedur pelayanan publik pada masa pandemi covid-19 di Kantor Camat Pasir Penyu Kabupaten Indragiri Hulu. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan metode deskriptif. Teknik pengumpulan data dengan cara Observasi, Wawancara, dan Dokumentasi. Sedangkan indikator penelitiannya adalah yaitu Pencapaian Tujuan, Integritas dan Adaptasi. Berdasarkan penelitian ini dapat disimpulkan bahwa Standar Operasional Prosedur Pelayanan Publik pada masa pandemi covid-19 di Kantor Camat Pasir Penyu Kabupaten Indragiri Hulu belum berjalan efektif, hal ini disebabkan oleh beberapa faktor penghambat pelaksanaan standar operasional prosedur pelayanan publik pada masa pandemi covid-19 di Kantor Camat Pasir Penyu Kabupaten Indragiri Hulu yaitu kurangnya kesadaran dari masyarakat, kurangnya kedasaran dari pegawai Kantor Camat Pasir Penyu dan kurangnya informasi yang di berikan petugas terkait standar operasional prosedur pada masa pandemi covid-19. Sehingga tujuan dari standar operasional prosedur pelayanan publik pada masa pandemi covid-19 di Kantor Camat Pasir Penyu Kabupaten Indragiri Hulu ini belum tercapai. Kata Kunci : Efektivitas, Standar Operasional Prosedur, Pelayanan Publik, Pandemi Covid-19

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum > 001 Ilmu Pengetahuan > 001.42 Metode Riset
300 Ilmu Sosial > 350 Administrasi Negara, Ilmu Kemiliteran > 351 Administrasi Negara
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Administrasi Negara
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 19 Apr 2022 01:39
Last Modified: 19 Apr 2022 01:41
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/59812

Actions (login required)

View Item View Item