Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

“ANALISIS FAKTOR-FAKTOR MEMPENGARUHI PENDAPATAN MARGIN MURABAHAH PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA”

Riza Yunita, - (2022) “ANALISIS FAKTOR-FAKTOR MEMPENGARUHI PENDAPATAN MARGIN MURABAHAH PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA”. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img] Text (BAB IV)
File Hasil Penelitian ( Bab IV dan atau Bab V).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (323kB)
[img]
Preview
Text
File lengkap sampai lampiran kecuali hasil penelitian ( Bab IV dan atau Bab V).pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK “ANALISIS FAKTOR-FAKTOR MEMPENGARUHI PENDAPATAN MARGIN MURABAHAH PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA” OLEH: RIZA YUNITA NIM: 11573202045 Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui bagaimana biaya operasional, volume pembiayaan murabahah, dan dana pihak ketiga terhadap pendapatan margin murabahah dengan NPF sebagai mediasi di Bank Umum Syariah periode 2016-2020. Jumlah sampel penelitian ini sebanyak 7 perusahaan yaitu Bank Umum Syariah. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh melalui laporan keuangan perusahaan. Analisis data menggunakan regresi linier berganda. Hasil analisis data menunjukkan biaya operasional berpengaruh signifikan terhadap pendapatan margin murabahah. Variabel volume pembiayaan murabahah berpengaruh signifikan terhadap pendapatan margin murabahah. Variabel DPK berpengaruh signifikan terhadap pendapatan margin murabahah. Variabel NPF berpengaruh signifikan terhadap pendapatan margin murabahah. Kata Kunci : Biaya operasional, Volume Pembiayaan Murabahah, Dana Pihak Ketiga, NPF dan Pendapatan Margin Murabahah

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Bisnis > 657 Akuntansi
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Akuntansi
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 28 Jan 2022 03:11
Last Modified: 28 Jan 2022 03:11
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/58732

Actions (login required)

View Item View Item