RISCA AMELYA RIELSA, - (2022) OPTIMALISASI PERSEDIAAN BAHAN BAKU ROTI TAWAR MENGGUNAKAN METODE ECONOMIC ORDERQUANTITY (EOQ) DAN MATERIAL REQUIREMENT PLANNING (MRP) (STUDI KASUS: PABRIK ROTI MEGA BAKERY, PEKANBARU). Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
||
|
Text
TUGAS AKHIR RISCA AMELYA RIELSA.pdf Download (4MB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Perencanaan persediaan dilakukan untuk menjaga stabilitas persediaan sehingga kekurangan persediaan tidak dapat terjadi. Persediaan merupakan beberapa barang yang tersedia di gudang dan akan digunakan untuk memenuhi sebuah tujuan tertentu pada perusahaan. Penelitian ini membahas tentang pengendalian persediaan setiap bahan baku pembuatan roti tawar seperti tepung, garam, gula, margarin, ragi, improver dan susu menggunakan metode Economic Order Quantity dan Material Requirement Planning. Adapun tujuan dari penelitianini adalah untuk mengetahui metode mana yang lebih baik digunakan agar mendapatkan hasil yang optimal. Berdasarkan hasil penelitian, biaya yang optimal akan didapatkan jika perusahaan menggunakan metode Material Requirement Planning dengan teknik Lot for Lot. Total biaya yang dikeluarkan perusahaan menggunakan metode MRP untuk tepung, garam, gula, margarin, ragi, improver dan susu masingmasing adalah Rp. 558.882.516, Rp. 4.180.996, Rp. 77.795.694, Rp. 123.531.000, Rp. 91.546.500, Rp. 23.284.500 dan Rp. 21.852.500. Kata Kunci: Economic order quantity , material requirement planning,, perencaan persediaan, persediaan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 000 Karya Umum |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika |
Depositing User: | fsains - |
Date Deposited: | 27 Jan 2022 08:02 |
Last Modified: | 27 Jan 2022 08:02 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/58681 |
Actions (login required)
View Item |