Hafizah Nurmailis, - (2022) SISTEM PAKAR DIAGNOSIS GANGGUAN STRES PASCA TRAUMA MENGGUNAKAN METODE TEOREMA BAYES. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
File lengkap sampai lampiran kecuali hasil penelitian (BAB IV dan BAB V).pdf Download (1MB) | Preview |
|
Text (BAB IV dan BAB V)
File hasil penelitian (BAB IV dan BAB V).pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Hafizah Nurmailis (2022): SISTEM PAKAR DIAGNOSIS GANGGUAN STRES PASCA TRAUMA MENGGUNAKAN METODE TEOREMA BAYES Penderita gangguan stres pasca trauma merasa peristiwa yang dialami sebagai sesuatu yang menyakitkan dan memalukan untuk dibicarakan dengan orang lain, selalu menghindar dan enggan mencari bantuan, sehingga mengakibatkan kejadian traumatik yang berulang yang akan meningkatkan gejala dan keparahan pada diagnosis gangguan stres pasca trauma itu sendiri. Untuk membantu seseorang dalam mendeteksi gangguan stress pasca trauma lebih awal serta mengetahui solusi yang tepat, dibangunlah sebuah sistem menggunakan metode teorema bayes, sehingga tersadar untuk merujuknya ke psikologi klinis ataupun terapis mental. Pada sistem ini telah dilakukan pengujian dengan black box test bahwa seluruh tombol dan menu pada sistem dapat berfungsi sesuai yang diharapkan, user acceptance test sebesar 82% pada 1 pakar, dan 87% pada 15 pengguna pasien, dan tes akurasi dengan hasil 85%. Berdasarkan pengujian yang telah dilakukan menunjukkan sistem pakar diagnosis gangguan stres pasca trauma menggunakan metode teorema bayes telah layak digunakan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 620 Ilmu Teknik 000 Karya Umum |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika |
Depositing User: | fsains - |
Date Deposited: | 24 Jan 2022 04:22 |
Last Modified: | 24 Jan 2022 04:22 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/58120 |
Actions (login required)
View Item |