Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

APLIKASI ZAKAT BERBASIS ANDROID (STUDI KASUS: LAZ SWADAYA UMMAH, PEKANBARU)

Ratna Sari, - (2021) APLIKASI ZAKAT BERBASIS ANDROID (STUDI KASUS: LAZ SWADAYA UMMAH, PEKANBARU). Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img]
Preview
Text
Bab 1-3.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text (Bab 4-5)
bab 4-5.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

Zakat merupakan rukun Islam yang berfungsi membersihkan jiwa manusia serta membersihkan sebagian harta benda. Lembaga Amil Zakat berfungsi untuk menerima atau mengambil Zakat serta memberikan edukasi tentang Zakat kepada masyarakat. Pemahaman masyarakat tentang kewajiban Zakat sangat kurang sehingga menyebabkan masyarakat tidak mengetahui cara menghitung serta membayar Zakat. Dalam penelitian ini akan dibangun aplikasi yang dapat digunakan Muzakki dalam menghitung serta membayar Zakat melalui aplikasi mobile. Aplikasi Zakat berbasis Android diharapkan bisa memberikan solusi yang dapat membantu masalah tersebut. Aplikasi ini dapat memberikan informasi tentang Zakat, cara menghitung Zakat serta membayar Zakat. Pada aplikasi ini dibangun dua bagian yaitu aplikasi berbasis Android untuk pengguna dalam menghitung serta membayar Zakat dan web untuk administrator dalam mengelola Zakat. Kata kunci : Android, Aplikasi Zakat, Zakat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 21 Jan 2022 08:06
Last Modified: 21 Jan 2022 08:06
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/58099

Actions (login required)

View Item View Item