Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

IDENTIFIKASI MORFOLOGI TANAMAN BUAH NAGA SUPER MERAH (Hylocereuscostaricensis) DI KABUPATEN PELALAWAN PROVINSI RIAU

Novi Eka Elwandi (2015) IDENTIFIKASI MORFOLOGI TANAMAN BUAH NAGA SUPER MERAH (Hylocereuscostaricensis) DI KABUPATEN PELALAWAN PROVINSI RIAU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
FM.pdf

Download (270kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (23kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf

Download (58kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III MATERI DAN METODE.pdf

Download (21kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (188kB)
[img]
Preview
Text
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN.pdf

Download (5kB) | Preview
[img]
Preview
Text
EM.pdf

Download (22kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi karakter morfologi tanaman buah naga super merah (Hylocereus costaricensis) diKabupaten Pelalawan.Sampel penelitian ini terdiri dari tiga jenis tanaman buah naga yaitu Super Red I, Super Red II dan Super Red III yang masing-masing ditanam dikebun petani yang berbeda di Kabupaten Pelalawan. Variabel yang diamati adalah karakter batang, karakter bunga dan karakter buah dengan mengikuti buku pedoman pelepasan varietas tanaman yang dikeluarkan oleh Kementerian Pertanian RepublikIndonesia. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa karakter bentuk penampang batang Super Red I dan Super Red II memiliki bentuk penampang batang segitiga, sedangkan Super Red III memiliki bentuk penampang batang segiempat. Pada karakter warna batang, Super Red I dan Super Red III memiliki warna batang hijau tua, sedangkan Super Red II berwarna hijau muda. Karakter bunga Super Red I dan Super Red III memiliki kelopak bungaberwarna kuning, sedangkan Super Red IImemiliki kelopak bunga berwarna jingga. Karakter warna daging buah Super Red I dan Super Red III berwarna ungu, sedangkan Super Red II memiliki daging buah berwarna merah. Kata kunci: Dragon fruit (Hylocereus costaricensis),karakter morfologi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 630 Usaha Tani, Pertanian, Teknologi Pertanian > 630.7 Pendidikan Pertanian, Riset Penelitian Pertanian
Divisions: Fakultas Pertanian dan Peternakan > Agroteknologi
Depositing User: eva sartika
Date Deposited: 26 Jul 2016 02:51
Last Modified: 26 Jul 2016 02:51
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/5765

Actions (login required)

View Item View Item