Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

STRATEGI KREATIF RRI DALAM MEMPERTAHANKAN PENDENGAR MELALUI PROGRAM BELAJAR DI RADIO REPUBLIK INDONESIA (RRI) PEKANBARU

FATHUDIN, - (2021) STRATEGI KREATIF RRI DALAM MEMPERTAHANKAN PENDENGAR MELALUI PROGRAM BELAJAR DI RADIO REPUBLIK INDONESIA (RRI) PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN SKRIPSI KECUALI BAB V.pdf

Download (4MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
BAB V PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

ABSTRAK Nama : Fathudin Jurusan : Ilmu Komunikasi Judul : Strategi Kreatif Program Belajar di RRI dalam Mempertahankan Pendengar di Radio Republik Indonesia (RRI) Pekanbaru Strategi Kreatif Program Belajar di RRI Dalam Mempertahankan Pendengar di Radio Republik Indonesia (RRI) Pekanbaru. Siaran program radio memiliki dampak bagi pendengarnya, oleh karena itu pengelola Radio Republik Indonesia dituntut harus lebih kreatif dalam mengembangkan setiap program yang sedang diproduksi, agak menghasilkan program yang menarik dan dapat terus mempertahankan pendengarnya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk lebih mengetahui strategi kreatif program belajar di RRI dalam mempertahankan pendengar di Radio Republik Indonesia (RRI) Pekanbaru. penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif dengan pendekatan kualitatif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Strategi Kreatif program belajar di RRI dalam mempertahankan pendengar di Radio Republik Indonesia (RRI) Pekanbaru, dapat dilihat melalui indikator menyusun perencanaan program, menentukan target program, dan melakukan evaluasi dan pengawasan program. Selanjutnya kepala bidang program bertanggung jawab dalam pelaksanaan rencana program yang sudah ditetapkan. Manajer program dari program acara tersebut melakukan sebuah persetujuan untuk menentukan jadwal dan narasumber. Terakhir melakukan evaluasi dan pengawasan program, agar sebuah program acara yang sudah disiarkan dapat didengarkan dan diminati oleh audiens. Kemudian terus melakukan evaluasi untuk mengetahui apakah program cara tersebut dapat mempertahankan pendengar. Kata Kunci: Strategi, Kreatif, Program Belajar di RRI

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: fdk -
Date Deposited: 14 Jan 2022 05:14
Last Modified: 14 Jan 2022 05:14
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/57648

Actions (login required)

View Item View Item