Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

THE IMPLEMENTATION OF CHARACTER EDUCATION IN TEACHING ENGLISH AT SMP MUHAMMADIYAH 4 PEKANBARU

ANNISYA ULKHAIRI, - (2021) THE IMPLEMENTATION OF CHARACTER EDUCATION IN TEACHING ENGLISH AT SMP MUHAMMADIYAH 4 PEKANBARU. Thesis thesis, Universitas Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
full tanpa bab 4&5.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
bab 4 dan 5.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Annisya Ulkhairi (2021):Penerapan pendidikan karakter dalam pengajaran Bahasa Inggris di SMP Muhammadiyah 4 Pekanbaru Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan penerapan pendidikan karakter dalam pembelajaran bahasa Inggris secara daring. Adanya perubahan pembelajaran dari tradisional ke daring membuat topik ini menarik untuk diteliti. Penelitian ini dilakukan di SMP Muhammadiyah 4 Pekanbaru. Penelitian ini bisa dikategorikan sebagai penelitian fenomenologi dalam penelitian kualitatif. Instrumen yang digunakan adalah lembar observasi dan wawancara. Data dikumpulkan melalui observasi, wawancara, dan dokumen. Subjek penelitian ini adalah guru bahasa Inggris di SMP Muhammadiyah 4 Pekanbaru. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya penera pan pendidikan karakter dalam pengajaran bahasa Inggris secara daring di SMP Muhammadiyah 4 Pekanbaru dalam tahap perencanaan pembelajaran, tahap proses pembelajaran dan tahap evaluasi dengan mengembangkan nilai religius, disiplin, kejujuran, kemandirian, tanggung jawab, pekerja keras, rasa ingin tahu, kreatifitas, keramahan/ komunikasi,menghargai prestasi. Ada beberapa faktor pendukung seperti guru, murid dan orang tua yang sudah mendukung dalam penerapan pendidian karakter ini, ada juga faktor penghambatnya seperti (1). Kurangnya pelatihan (2) tak adanya interaksi lansung (3) kurangnya motivasi dan akhlak siswa (4) kurangnya dukungan orang tua dan ( kesalahan teknis). Tambahan lagi adanya cara-cara yang diakukan guru dalam menyelesaikan masalah ini seperti (1) belajar dan belajar lagi. (2) pendekatan dengan siswa (3) bekerja sama dengan orang tua. Keywords: penerapam, pendidikan karakter, pembelajaran daring.

Item Type: Thesis (Thesis)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
Divisions: Program Pascasarjana > S2 > Pendidikan Bahasa Inggris
Depositing User: pps -
Date Deposited: 12 Aug 2021 04:00
Last Modified: 12 Aug 2021 04:00
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/54060

Actions (login required)

View Item View Item