Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENERAPAN SERVICE EXCELLENT OLEH CUSTOMER SERVICE DALAM UPAYA MENJAGA KEPUASAN NASABAH DI PT BPRS BERKAH DANA FADHLILLAH AIR TIRIS

AFRIYANI FADILLAH, - (2021) PENERAPAN SERVICE EXCELLENT OLEH CUSTOMER SERVICE DALAM UPAYA MENJAGA KEPUASAN NASABAH DI PT BPRS BERKAH DANA FADHLILLAH AIR TIRIS. Laporan thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN TA KECUALI BAB IV.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK Afriyani Fadillah,(2021) : Penerapan Service Excellent oleh Customer Service dalam Upaya Menjaga Kepuasan Nasabah pada PT BPRS Berkah Dana Fadhlillah Air Tiris Penulisan Laporan Akhir ini di latar belakangi oleh kualitas pelayanan merupakan ciri dan sifat dari pelayanan yang berpengaruh pada kemampuan karyawan untuk memuaskan kebutuhan yang dinyatakan oleh nasabah. Permasalahan dalam Laporan Akhir ini adalah, baagaimana penerapan Service excellent oleh customer service dalam upaya menjaga kepuasan nasabah, apa saja kendala yang dihadapai customer service dalam upaya menjaga kepuasan nasabah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan service excellent oleh customer service dalam upaya menjaga kepuasan nasabah di PT BPRS Berkah Dana Fadlilah Air Tiris serta ntuk mengetahui kendala apa saja yang dihadapi oleh customer service dalam upaya menjaga kepuasan nasabah di PT BPRS Berkah Dana Fadlilah Air Tiris, dan penelitian ini dilakukan dengan metode deskriptif kualitatif. Hasil dari Penelitian ini adalah PT BPRS Berkah Dana Fadlilah Air Tiris berperan untuk menarik nasabah baru, dan mempertahankan nasabah lama dengan cara menjaga komunikasi tetap lancar serta selalu menjaga silaturahmi dengan nasabah, dan beberapa kendala yang dihadapi oleh PT BPRS Berkah Dana Fadhlillah Air Tiris seperti nasabah yang datang secara tiba-tiba dan meminta segera dilayani oleh petugas customer service. Selain itu, tingkat pendidikan dan usia nasabah juga menjadi hambatan bagi petugas customer service saat sedang melayani nasabah. Hal tersebut yang membuat pelayanan sedikit terhambat. Kata kunci : Service Excellent, Customer Service, PT BPRS Berkah Dana Fadhlillah Air Tiris

Item Type: Thesis (Laporan)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 330 Ilmu Ekonomi > 332.1 Bank, Perbankan
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Perbankan Syari'ah
Depositing User: fasih -
Date Deposited: 03 Aug 2021 07:56
Last Modified: 03 Aug 2021 07:59
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/52897

Actions (login required)

View Item View Item