Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

FUNGSI UNIT PELAKSANA TEKNIS DINAS (UPTD) KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KECAMATAN TAMPAN KOTA PEKANBARU DALAM UPAYA PELAYANAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN

Reza Wahyuni, - (2021) FUNGSI UNIT PELAKSANA TEKNIS DINAS (UPTD) KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KECAMATAN TAMPAN KOTA PEKANBARU DALAM UPAYA PELAYANAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img] Text (BAB V)
File Hasil Penelitian ( Bab V dan atau Bab VI).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (502kB)
[img]
Preview
Text
File lengkap sampai lampiran kecuali hasil penelitian ( Bab V dan atau Bab VI).pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK FUNGSI UNIT PELAKSANA TEKNIS DINAS (UPTD) KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KECAMATAN TAMPAN KOTA PEKANBARU DALAM UPAYA PELAYANAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN OLEH: REZA WAHYUNI NIM 11770523473 Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui fungsi UPT Disdukcapil Kecamatan Tampan Kota Pekanbaru dan untuk mengetahui hambatan-hambatan dalam fungsi UPT Disdukcapil Kecamatan Tampan Kota Pekanbaru tersebut, teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara dan dokumentasi, dengan menggunakan metodelogi deskriptif kualitatif. Berdasarkan hasil observasi, wawancara dan dokumentasi kemudian di analisa dapat disimpulkan bahwa pelaksanaan fungsi UPT Disdukcapil Kecamatan Tampan Kota Pekanbaru belum maksimal dalam upaya pelayanan administrasi kependudukan dilihat dengan masih banyaknya hambatan dalam menjalankannya terutama pada fungsi pelayanan. Dalam hal ini pegawai di UPT Disdukcapil Kecamatan Tampan Kota Pekanbaru kurang disiplin waktu dalam memberikan pelayanan administrasi kependudukan, dan kurangnya fasilitas penunjang pengelolaan data kependudukan serta tidak adanya kegiatan khusus yang diadakan oleh UPT Disdukcapil Kecamatan Tampan Kota Pekanbaru dikarenakan tidak adanya anggaran di UPTD tersebut. Kata Kunci: Fungsi, Pelayanan Administrasi Kependudukan, Pelaksanaan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Administrasi Negara
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 12 Jul 2021 01:49
Last Modified: 12 Jul 2021 01:49
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/50741

Actions (login required)

View Item View Item