Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Budaya sekolah terhadap Kinerja Guru sekolah Dasar Kecamatan Reteh Kabupaten Indragiri Hilir

Jusmadi (2019) Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Budaya sekolah terhadap Kinerja Guru sekolah Dasar Kecamatan Reteh Kabupaten Indragiri Hilir. Thesis thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
Tesis FULL kecuali BAB IV_JUSMADI.pdf

Download (36MB) | Preview
[img] Text
Tesis BAB IV_JUSMADI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (36MB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya gejala bahwa kepala SD Negeri Kecamatan Reteh Kabupaten Indragiri Hilir sudah melaksanakan gaya kepemimpinan dengan baik. Begitu juga budaya sekolah juga sudah baik. Namun demikian, kinerja guru masih rendah. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan kepala sekolah terhadap kineqa guru; Pengarutr budaya sekolah terhadap kinerja guru; dan pengaruh gaya kepemimpinan dan budaya sekolah terhadap Kinerja guru di SD Negeri Kecamatan Reteh Kabupaten Indragiri Hilir

Item Type: Thesis (Thesis)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
Divisions: Program Pascasarjana > S2 > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Ms. Melda Fitriana
Date Deposited: 21 May 2021 04:19
Last Modified: 21 May 2021 04:19
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/48728

Actions (login required)

View Item View Item