SARI WAHYU NINGSIH, - (2021) UPAYA BADAN AMIL ZAKAT NASIONAL (BAZNAS) INDRAGIRI HILIR DALAM MENSOSIALISASIKAN KEWAJIBAN BERZAKAT. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
BAB I, II, III, IV, DAN VI.pdf Download (2MB) | Preview |
|
Text (BAB V)
BAB V HASIL.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (457kB) |
Abstract
Kajian ini dilatarbelakangi dari ditemukan bahwa kurangnya kesadaran masyarakat dalam membayar zakat. Sehingga perlu upaya untuk memperbaiki permasalahan itu, BAZNAS merupakan lembaga pemerintah bidang pengumpulan zakat, di mana BAZNAS berperan sangat penting dalam upaya mengubah pemikiran masyarakat terhadap kesadaran membayar zakat,upaya dari BAZNAS untuk menyadarkan masyarakat tentang kewajiban membayar zakat harus perlahan agar tidak ada pemaksaan karna untuk merubah pemikiran yang sudah lama diyakini. Perumusan permasalahan yang dibahas dalam penelitian ini adalah bagaimana upaya BAZNAS dalam mensosialisasikan kewajiban berzakat kepada masyarakat, dari perumusan masalah diatas. Penulis menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif dengan menggunakan teknik pengumpulan data seperti observasi, wawancara dan dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian, bahwa upaya BAZNAS inhil yaitu dengan cara sosialisasi langsung yang meliputi kerja sama disetiap lembaga seperti halnya intruksi dari bupati, ceramah agama adanya da’i motivator, dan diskusi yaitu pengarahan dan menjawab pertanyaan dari masyarakat yang merasa kurang memahami zakat. Sedangkan sosialisasi tidak langsung meliputi media elektronik yaitu melalui facebook, twitter, instagram, dan youtube serta media cetak seperti spanduk dan brosur. Kata kunci: Upaya, Sosialisasi, Kewajiban Berzakat.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 200 Agama > 290 Agama Selain Kristen > 297 Islam > 297.5 Etika Islam, Praktik Keagamaan > 297.54 Zakat |
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Manajemen Dakwah |
Depositing User: | fdk - |
Date Deposited: | 19 Apr 2021 03:18 |
Last Modified: | 19 Apr 2021 03:18 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/48326 |
Actions (login required)
View Item |