Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

KONTEN MARKETING UNTUK MENINGKATKAN TRACTION PADA APLIKASI QRUNGU BERDASARKAN USER PERSONA MENGGUNAKAN PUSH NOTIFICATION

Ilham Akbar, - (2020) KONTEN MARKETING UNTUK MENINGKATKAN TRACTION PADA APLIKASI QRUNGU BERDASARKAN USER PERSONA MENGGUNAKAN PUSH NOTIFICATION. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
LAPORAN FULL.pdf

Download (5MB) | Preview
[img] Text (BAB IV dan V)
LAPORAN BAB IV dan V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Qrungu merupakan sebuah aplikasi sosial media yang berbasis suara. Qrungu menyediakan fitur dimana user dapat mengirim pesan suara ke publik dengan durasi 30 detik. User juga dapat membalas pesan suara yang disukai dipublik. Dengan tujuan, user dapat saling bercerita pada aplikasi Qrungu. Berdasarkan data aktivitas user seperti jumlah data percakapan, jumlah install aplikasi, jumlah data story-pun selalu mengalami penurunan dari Januari hingga Maret. Menurut penjelasan dari developer Qrungu. Semakin sedikit story dalam seminggu, maka semakin sedikit pula aktivitas user dalam hal ini ialah aktivitas percakapan user di Qrungu. Konten marketing merupakan suatu strategi pemasaran dimana kita merencanakan, mendistribusikan, dan membuat konten yang mampu menarik audiens yang tepat sasaran, lalu mendorong mereka menjadi customer. Dimana content marketing memiliki 2 tujuan yang penting yaitu menarik audiens serta mendorong audiens menjadi customer. Push notification merupakan teknologi pengiriman informasi berupa notifikasi dari penyedia informasi (server) ke sebuah perangkat (client) secara otomatis. Penelitian ini menggunakan metode penyelesaian masalah berupa identifikasi masalah kemudian mencari user persona, wawancara, kemudian masuk ketahap penyusunan konten marketing yang akan di push nantinya menggunakan push notification ke user Qrungu. Kata kunci: User experience, User interface, Push notification, Content marketing, System usability scale.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum > 004 Pemrosesan Data, Ilmu Komputer, Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 26 Feb 2021 12:20
Last Modified: 26 Feb 2021 12:20
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/47363

Actions (login required)

View Item View Item