Arif Efendi, - (2021) SISTEM DAN PROSEDUR KEARSIPAN SURAT PADA BAGIAN UMUM SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN SIAK. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
GABUNGAN KECUALI BAB V.pdf Download (4MB) | Preview |
|
Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
ABSTRAK SISTEM DAN PROSEDUR KEARSIPAN PADA BAGIAN UMUM SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN SIAK Oleh : Arif Efendi Penelitian ini dilakukan pada bagian umum sekretariat daerah kabupaten siak. Adapun tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana sistem kearsipan surat bagian umum sekretariat daerah kabupaten siak. Dan untuk mengetahui apa saja kendala yang dihadapi dalam pelaksanaan sistem kearsipan surat pada bagian umum sekretariat daerah kabupaten siak. Teknik analisis data yang digunakan adalah deskriftif kualitatif dengan persentase. Apabila data telah terkumpul kemudian dikelasifikasikan menjadi dua kelompok yaitu kualitatif dan kuantitatif. Data yang bersifat kualitatif digambarkan dengan kata-kata atau kalimat di pisahkan menurut kategori untuk memperoleh kesimpulan data kuantitatif berbentuk angka. Berdasarkan hasil penelitian disimpulkan bahwa sistem kearsipan pada bagian umum sekretariat daerah kebupaten siak berjalan dengan cukup baik. Adapun kendala yang dihadapi dalam pelaksanaan arsip pada bagian umum sekretariat daerah kabupaten siak yaitu kurangnya perhatian petugas arsip terhadap arsip serta masih kurangnya pembinaan petugas arsip dan kurang telitinya petugas arsip. Sehingga masih terjadi kehilangan arsip dan sulit menemukan arsip kembali. Kata Kunci : Sistem, Prosedur Kearsipan, Sekretariat
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 350 Administrasi Negara, Ilmu Kemiliteran > 351 Administrasi Negara |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Administrasi Negara |
Depositing User: | fekon - |
Date Deposited: | 25 Feb 2021 04:27 |
Last Modified: | 25 Feb 2021 04:27 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/46486 |
Actions (login required)
View Item |