Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI KUALITAS PRODUK BARANG SECOND TERHADAP KEPUASAN PEMBELI DI PASAR JONGKOK (PJ) TEMBILAHAN

Sri Hardianti, - (2021) HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI KUALITAS PRODUK BARANG SECOND TERHADAP KEPUASAN PEMBELI DI PASAR JONGKOK (PJ) TEMBILAHAN. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img] Text (BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN)
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (642kB)
[img]
Preview
Text
SKRIPSI LENGKAP KECUALI BAB IV.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara persepsi kualitas produk barang second terhadap kepuasan pembeli di Pasar Jongkok (PJ) Tembilahan. Subjek dalam penelitian ini berjumlah 100 orang pembeli barang second di Pasar Jongkok (PJ) Tembilahan. Terdapat enam dimensi dari persepsi kualitas produk second menurut teori Joseph S. Martinich yaitu performance, range and type of features, reability and durability, maintainability and serviceability, sensory characteristic, dan ethical profile and image. Sedangkan variabel kepuasan pembeli menurut teori Kotler terdapat empat dimensi yaitu re-purchase, menciptakan word-of-mouth, menciptakan citra merek dan menciptakan kepuasan pembelian pada perusahan atau toko yang sama. Hasil perhitungan korelasi product moment diperoleh (r) = 0647 dengan taraf signifikansi p = 0,000 (p≤0,01) artinya hipotesis diterima, yaitu ada hubungan positif yang signifikan antara persepsi kualitas produk barang second terhadap kepuasan pembeli di Pasar Jongkok (PJ) Tembilahan. Persepsi kualitas produk barang second memiliki sumbangan efektif sebesar 57,55% terhadap kepuasan pembeli di Pasar Jongkok (PJ) Tembilahan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 100 Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: fpsi -
Date Deposited: 21 Feb 2021 16:10
Last Modified: 21 Feb 2021 16:10
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/45258

Actions (login required)

View Item View Item