ILHAM MABRUR, - (2021) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MENDORONG ORANG MEMBELI PAKAIAN BEKAS DI PEKANBARU MENGGUNAKAN METODE COCHRAN Q TEST (STUDI KASUS: TOKO PAKAIAN BEKAS SECOND SANS). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
GABUNGAN KECUALI BAB V.pdf Download (2MB) | Preview |
|
Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
Abstract
ABSTRAK Toko second sans adalah salah satu toko pakaian bekas yang berada di pekanbaru yang menjual pakaian bekas seperti : hoodie, jaket, celana, dan sweater. Penelitian ini dilakukan untuk menentukan faktor-faktor yang mendorong orang membeli pakaian bekas menggunakan metode Cochran Q Test. Sulitnya konsumen mencari pakaian bekas yang diinginkan menjadi permasalahan yang utama dalam penelitian ini. Dengan menggunakan metode Cochran Q Test mencari faktor-faktor yang menndorong orang membeli pakaian bekas. Faktor yang didapat dari perhitungan dengan metode Cochran Q Test adalah kebutuhan pakaian, pendapatan/uang saku, merek yang dijual. Kata Kunci: Cochran Q Test, Pakaian Bekas.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 620 Ilmu Teknik |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Industri |
Depositing User: | fsains - |
Date Deposited: | 15 Feb 2021 03:17 |
Last Modified: | 15 Feb 2021 03:17 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/42544 |
Actions (login required)
View Item |