Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

RANCANG BANGUN APLIKASI POINT OF SALE DI APOTEK LUTFIA FARMA

Wendra Ilyas (2010) RANCANG BANGUN APLIKASI POINT OF SALE DI APOTEK LUTFIA FARMA. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
2010_201155.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Apotek Lutfia Farma berdiri tahun 2005 dan merupakan bisnis yang bergerak di bidang farmasi yang menangani penjualan obat. Dalam usahanya Apotek Lutfia Farma mempunyai berbagai masalah yang dapat mengganggu dalam kelancaran aktivitas usahanya. yaitu pembelian dan penjualan obat serta pengelolaan stok obat. Untuk mengatasi masalah tersebut, maka dibutuhkan suatu sistem yang baru yang memudahkan dalam pengolahan data dan pengaksesan data, serta mengurangi tingkat kesalahan yang ada. Maka dibuat analisa sistem usulan dengan solusi pembuatan aplikasi point of sale pada apotek yang dapat meningkatkan kinerja apotek, proses sistem terdiri dari pengelolaan transaksi obat masuk yang melibatkan vendor, penjualan obat kepada pelanggan dalam bentuk billing dan pengelolaan inventori obat. analisa proses sistem dilakukan dengan menggunkan analisa biaya manfaat dan analisa PIESCES. Hasil outpunya berupa cetak billing penjualan obat, laporan data transaksi dan laporan stok obat. Kata kunci : Aplikasi Point Of Sale, Stok Obat, Aplikasi Apotek

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum > 003 Sistem-sistem
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: Mutiara Jannati
Date Deposited: 06 Jan 2016 04:37
Last Modified: 06 Jan 2016 04:37
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/382

Actions (login required)

View Item View Item