Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT PENYEWA KIOS (Studi Kasus: Metropolitan City)

Eko Purwanto (2014) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT PENYEWA KIOS (Studi Kasus: Metropolitan City). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
fm.pdf

Download (198kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (72kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 2.pdf

Download (107kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 3.pdf

Download (40kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 4.pdf

Download (436kB) | Preview
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Registered users only

Download (37kB)
[img]
Preview
Text
BAB 6.pdf

Download (15kB) | Preview
[img]
Preview
Text
em.pdf

Download (7kB) | Preview

Abstract

Pemasaran merupakan salah satu dari kegiatan pokok yang dilakukan oleh perusahaan untuk mempertahankan kelangsungan hidupnya, berkembang serta mendapatkan laba.Tujuan dari penelitian ini adalah Menganalisa faktor-faktor penyebab berkurangnya minat penyewa kios di Metropolitan City, Merancang strategi pemasaran kios di Metropolitan City sehingga di peroleh occupancy 100%. Dalam penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data berupa wawancara, observasi dan penyebaran kuesioner, dengan metode Analisis Klaster menggunakan program SPSS sebagai alat perhitungan yang digunakan. Dari hasil perhitungan menggunakan metode klaster diperoleh klaster terpilih adalah klaster ke dua dengan jumlah 27 responden. Adapun karakteristik responden pada klaster 2 adalah menyukai harga yang murah, harga sesuai pendapatan, harga sesuai pasaran, harga sesuai manfaat, menyukai tempat yang mudah dijangkau, aman, memiliki akses yang lancar, nyaman dan bersih, tertarik menyewa karena promosi dan pemasaran yang cukup bagus , serta yang terakhir responden memperoleh informasi penyewaan kios dengan bertanya langsung pada pihak MTC. Kepada pihak MTC jika ingin kios yang berada dilantai dua MTC semakin banyak peminatnya diharapkan melakukan suatu acara atau event yang menarik dilantai dua agar pengunjung atau konsumen banyak yang tertarik ke lantai dua sehingga menarik peminat penyewa. Kedua, lebih gencar melakukan promosi dengan cara yang menarik karena promosi merupakan cara untuk mengenalkan suatu produk ke pasaran, sehingga dengan sering melakukan promosi diharapkan para calon penyewa terpengaruh dan tertarik untuk menyewa. Terakhir melakukan pengklasteran pada penyewa kios agar mengetahui karakteristik dari para penyewa serta memenuhi karakteristik pada klaster terpilih sebagai strategi pemasaran. Kata Kunci : Pemasaran, Analisis Klaster, Bauran Marketing Mix.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 670 Manufaktur, Pabrik-pabrik
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Industri
Depositing User: eva sartika
Date Deposited: 25 Apr 2016 07:38
Last Modified: 25 Apr 2016 07:38
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/3582

Actions (login required)

View Item View Item