Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH MULSA DAN NPK PHOSKA TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN CABAI MENGGUNAKAN METODE EKSPERIMEN FAKTORIAL

Dedi Haryadi (2014) PENGARUH MULSA DAN NPK PHOSKA TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN CABAI MENGGUNAKAN METODE EKSPERIMEN FAKTORIAL. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
fm.pdf

Download (597kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (17kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II LANDASAN TEORI.pdf

Download (904kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III METODE PENELITIAN.pdf

Download (231kB) | Preview
[img] Text
BAB IV PEMBAHASAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (919kB)
[img]
Preview
Text
BAB V PENUTUP.pdf

Download (21kB) | Preview
[img]
Preview
Text
em.pdf

Download (17kB) | Preview

Abstract

Sektor agrobisnis yang menjadi kebutuhan pokok dan memiliki harga jual yang tinggi adalah cabai. Mulsa dan NPK phoska merupakan sebagian dari beberapa cara yang digunakan petani dalam meningkatkan kesuburan dan hasil produksi cabai, pada penelitian ini akan dijelaskan apakah penggunaan mulsa dan NPK phoska memberikan pengaruh terhadap pertumbuhan tinggi dan diameter batang tanaman cabai menggunakan metode eksperimen faktorial. Penggunaan data dalam penelitian ini adalah data pertumbuhan tinggi dan diameter batang tanaman cabai yang diperoleh langsung dari sumbernya yaitu percobaan yang dilakukan dikampus STIP-U-S kabupaten Kuantan Singingi. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa pada selang kepercayaan 95% penggunaan mulsa tidak memberikan pengaruh terhadap pertumbuhan tinggi tanaman cabai, tetapi berpengaruh nyata terhadap pertumbuhan diameter batang tanaman cabai, sedangkan penggunaan NPK phoska memberikan pengaruh yang signifikan terhadap laju pertumbuhan tinggi tanaman cabai, begitu juga dengan pertumbuhan diameter batang tanaman cabai. Akan tetapi penggunaan mulsa dan NPK phoska (kombinasi) tidak memberikan pengaruh apapun, baik terhadap pertumbuhan tinggi tanaman cabai maupun terhadap pertumbuhan diameter batang tanaman cabai. Katakunci : Eksperimen faktorial, mulsa, NPK phoska.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 500 Ilmu-ilmu Alam dan Matematika > 510 Matematika > 519 Matematika Terapan
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika
Depositing User: eva sartika
Date Deposited: 24 Apr 2016 17:49
Last Modified: 24 Apr 2016 17:49
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/3554

Actions (login required)

View Item View Item