Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

ANALISIS PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN UNTUK ENTITAS TANPA AKUNTABILITAS PUBLIK (SAK ETAP) PADA LAPORAN KEUANGAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDesa) MITRA USAHA MULYA TAHUN 2019

DESI KURNIATI, - (2020) ANALISIS PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN UNTUK ENTITAS TANPA AKUNTABILITAS PUBLIK (SAK ETAP) PADA LAPORAN KEUANGAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDesa) MITRA USAHA MULYA TAHUN 2019. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img] Text
GABUNGAN SKRIPSI KECUALI BAB IV.pdf

Download (34MB)
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (34MB)

Abstract

ABSTRAK ANALISIS PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI KEUANGAN UNTUK ENTITAS TANPA AKUNTABILITAS PUBLIK (SAK ETAP) PADA LAPORAN KEUANGAN BADAN USAHA MILIK DESA (BUMDesa) MITRA USAHA MULYA TAHUN 2019 OLEH : DESI KURNIATI Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan Standar Akuntansi Keuangan Untuk Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik (SAK ETAP) pada laporan keuangan Badan Usaha Milik Desa (BUMDesa) Mitra Usaha Mulya tahun 2019. Penelitian ini adalah jenis penelitian deskriptif kualitatif, yaitu melakukan pengamatan secara detail terhadap objek yang diteliti mengenai laporan keuangan dengan memusatkan pada rumusan masalah. Jenis data yang digunakan adalah kuantitatif dan kualitatif yang bersumber dari data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan teknik dokumentasi dan wawancara. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Laporan Keuangan BUMDesa Mitra Usaha Mulya belum sesuai dengan SAK ETAP. BUMDesa Mitra Usaha Mulya tidak menyajikan laporan perubahan ekuitas, laporan arus kas, dan catatan atas laporan keuangan, selain itu BUMDesa Mitra Usaha Mulya tidak mengakui adanya penyisihan atas piutang tak tertagih dan penyusutan atas aset tetap berupa bangunan dan kendaraan. Dengan demikian dihasilkan usulan berupa konstruksi laporan keuangan yang berlandaskan pada SAK ETAP. Kata Kunci : SAK ETAP, Laporan Keuangan, Badan Usaha Milik Desa (BUMDesa).

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Bisnis > 657 Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Akuntansi
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 07 Jan 2021 08:24
Last Modified: 07 Jan 2021 08:24
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/31478

Actions (login required)

View Item View Item