Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

Pengaruh Behavioral terhadap Penyesuaian Diri Klien Introvert di Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kota Pekanbaru

Mhd Zikri, - (2020) Pengaruh Behavioral terhadap Penyesuaian Diri Klien Introvert di Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kota Pekanbaru. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img] Text
GABUNGAN KECUALI BAB V.pdf

Download (3MB)
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract

ABSTRAK Mhd Zikri (2019) : Pengaruh Behavioral terhadap Penyesuaian Diri Klien Introvert di Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kota Pekanbaru Konseling behavioral adalah suatu proses membantu orang untuk belajar masalah interpersonal, emosional dan keputusan tertentu. Penyesuain diri adalah proses bagaimana individu mencapai keseimbangan diri dalam memenuhi kebutuhan sesuai dengan lingkungan. Introvert adalah orang dengan kepribadian yang cenderung untuk manarik diri sendiri, terutama dalam keadaan emosional , sedang menghadapai msalah atau konflik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada pengaruh konseling behavioral terhadap penyesuain diri klien intrrovert di Lembaga pembinaan khusus anak kota pekanbaru. Jenis penelitian yang digunakan yaitu deksriptif kuantitatif, dengan menggunakan teknik total sampling yaitu melibatkan populasi dan sampel dengan jumlah yang sama yaitu 34 reponden. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner, dan pengolahan dalam penelitian ini menggunakan program SPSS ( Statistical produsct and service solutions ) versi 17.0. adapun hasil penelitian ini adalah dari 34 responden yang telah mengisi kuesiner/angket, diketahui bahwasanya tidak terdapat pengaruh yang signifikan antara konseling behavioral terhadap penyesuain diri klien introvert di LPKA kota pekanbaru dengan presentase 23,20 % . Kata kunci : Konseling Behavioral, Penyesuain Diri Klien Introvert

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial, Hubungan Antarpersonal
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan Konseling Islam
Depositing User: fdk -
Date Deposited: 25 Sep 2020 03:55
Last Modified: 25 Sep 2020 03:55
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/30582

Actions (login required)

View Item View Item