Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

APLIKASI SMART MOESLIM SEBAGAI EVALUASI IBADAH HARIAN (MUTABAAH YAUMIAH) BERBASIS ANDROID

NITA SAFITRI, - (2020) APLIKASI SMART MOESLIM SEBAGAI EVALUASI IBADAH HARIAN (MUTABAAH YAUMIAH) BERBASIS ANDROID. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img] Text
File lengkap sampai lampiran kecuali hasil penelitian (Bab IV dan atau Bab V).pdf

Download (2MB)
[img] Text (BAB IV)
File Hasil Penelitian (Bab IV dan atau Bab V).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Mutabaah Yaumiah adalah pengawasan terhadap ibadah harian yang dilakukan untuk mengevaluasi ibadah. Pencatatan amal yang dilakukan secara manual dinilai kurang efektif karena harus memberikan ceklis setiap selesai melaksanakan ibadah. Maka dari permasalahan tersebut dibangun sebuah aplikasi yang mampu membantu dalam pencatatan amal secara lebih praktis yaitu dengan menggunakan notifikasi dan dapat memberikan gambaran evaluasi untuk setiap ibadah yang dilakukan. Aplikasi juga dilengkapi dengan fitur tambahan yang bertujuan untuk membantu penggunanya dalam melaksanakan ibadah wajib dan sunnah. Metode yang digunakan dalam perancangan aplikasi ini adalah metodologi berbasis objek sementara untuk pengkodean program dengan menggunakan bahasa Java. Pengujian terhadap aplikasi dilakukan dengan 2 metode yaitu Black Box dan User Acceptance Test (UAT). Dari hasil pengujian UAT yang telah dilakukan terhadap 10 responden, diperoleh persentase sebesar 86% yang menyatakan bahwa aplikasi Smart Moeslim mudah digunakan dan sebesar 80% menyatakan sesuai dengan kebutuhan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum > 004 Pemrosesan Data, Ilmu Komputer, Teknik Informatika
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 15 Sep 2020 04:15
Last Modified: 15 Sep 2020 04:15
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/30390

Actions (login required)

View Item View Item