MUHAMMAD IQBAL, - (2020) SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA CONSINA STORE PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
Text
GABUNGAN KECUALI BAB 4.pdf Download (9MB) |
|
Text (BAB 4)
BAB 4.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (7MB) |
Abstract
SISTEM INFORMASI PENJUALAN BERBASIS WEB PADA CONSINA STORE PEKANBARU MUHAMMAD IQBAL NIM: 11353103420 Tanggal Sidang: 14 April 2020 Periode Wisuda: Program Studi Sistem Informasi Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Jl. Soebrantas, No. 155, Pekanbaru ABSTRAK Consina store Pekanbaru merupakan badan usaha yang bergerak di bidang penyediaan pakaian, perlengkapan dan peralatan outdoor. Pada saat ini consina store pekanbaru masih melakukan kegiatan bisnisnya secara konvensional, toko ini masih membutuhkan peningkatan untuk meningkatkan pangsa pasar yang lebih luas guna meningkatkan penjualan produk. E-Commerce merupakan kegiatan bisnis dengan cara online yang bertujuan mengambil keuntungan seperti penjualan, pembelian, pelayanan informasi dan perdagangan melalui perantara yaitu jaringan internet. Menerapkan sistem penjualan berbasis web pada consina store akan mempermudah proses transaksi antara penjual dan pembeli karena transaksi bisa dilakukan dimana saja dan kapan saja, selain itu pengelolaan data produk menjadi lebih mudah dan juga consina juga akan terlihat lebih profesional dan terpercaya, disampinng itu memiliki website penj
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 000 Karya Umum > 003 Sistem-sistem |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi |
Depositing User: | fsains - |
Date Deposited: | 26 Aug 2020 04:07 |
Last Modified: | 26 Aug 2020 04:07 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/29736 |
Actions (login required)
View Item |