Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

IMPLEMENTASI BACKPROPAGATION MOMENTUM UNTUK MEMPREDIKSI PENYAKIT SKIZOFRENIA

Agus Muliadi, - (2020) IMPLEMENTASI BACKPROPAGATION MOMENTUM UNTUK MEMPREDIKSI PENYAKIT SKIZOFRENIA. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img] Text
Laporan Full.pdf

Download (6MB)
[img] Text (BAB V)
Laporan BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

Skizofrenia merupakan gangguan kejiwaan dan kondisi medis yang mempengaruhi fungsi otak manusia, mempengaruhi normal kognitif, mempengaruhi emosional dan tingkah laku. Data America Prychiatric Assoction (APA) tahun 1995 menyebutkan bahwa 1% populasi penduduk dunia menderita skizofrenia 75% penderitaan dari skizofrenia dapat terjadi pada usia 16-25 tahun. Skizofrenia kelompokkan menjadi beberapa subtipe yaitu Skizofrenia Paranoid, Skizofrenia Disorganized (tidak terorganisasi), Skizofrenia Katatonik, Skizofrenia Undifferentiated dan Skizofrenia Residual. Dalam tugas akhir ini, peneliti membangun aplikasi untuk meprediksi skizofrenia menggunakan metode backpropagation momentum dengan 30 variabel masukan. Sedangkan hasil keluaran yang terdiri dari 2 kelas yaitu Skizofrenia Paranoid dan Skizofrenia Undifferentiated. Parameter yang digunakan pada penelitian ini yaitu learning rate 0.01, 0.1, 0.2 dan 0.3. Maksimum epoch 1000. Target error 0.001. jumlah neuron hidden layer 29 dan 60. Momentum 0.1, 0.3, dan 0.5. Perbandingan data 70:30, 80:20, 90:10. Akurasi terbaik adalah α 0.1, dan µ 0.2, µ 0.5 dengan hasil akurasi sebesar 100%. Dengan demikian, metode Backpropagation Momentum dapat di implementasikan untuk memprediksi Skizofrenia. Kata kunci: Backpropagation, Kejiwaan, Momentum, Prediksi, Skizofrenia

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 620 Ilmu Teknik
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 12 Aug 2020 02:38
Last Modified: 12 Aug 2020 02:38
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/29243

Actions (login required)

View Item View Item