Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

Analisis Implementasi Akuntansi Basis Akrual Pada Laporan Keuangan Pada Dinas Kesehatan Kota Dumai

Ocha Rahmadiyanti, - (2020) Analisis Implementasi Akuntansi Basis Akrual Pada Laporan Keuangan Pada Dinas Kesehatan Kota Dumai. Laporan thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img] Text (BAB III)
BAB III.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
OCHA RAMADIYANTI.pdf

Download (2MB)

Abstract

ABSTRAK Analisis Implementasi Akuntansi Basis Akrual Pada Laporan Keuangan Pada Dinas Kesehatan Kota Dumai oleh: Ocha Rahmadiyanti Penelitian ini dilakukan pada Dinas Kesehatan Kota Dumai dengan tujuan untuk mengetahui bagaimana Implementasikan Akuntansi Basis Akrual Pada laporan Keuangan yang mengacu pada Peraturan Perundang-undangan (Peraturan Menteri Dalam Negeri No. 59 Tahun 2007 Tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah dan Peraturan Pemerintah No. 71 Tahun 2010 Tentang Standar Akuntansi Pemerintahan sebagai acuan pada SKPD Dinas Kesehatan Kota Dumai dan apa kendala yang ditimbulkan pada penyajian laporan keuangan SKPD Dinas Kesehatan Kota Dumai. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pengimplentasian akuntansi basis akrual tidak sesuai dengan Peraturan Perundang-undangan (Peraturan Menteri Dalam Negeri No. 59 Tahun 2007 Tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah dan Peraturan Pemerintah No. 71 Tahun 2010 Tentang Standar Akuntansi Pemerintahan dalam pencatatan jurnal Piutang retribusi pemakaian kekayaan daerah pada Retribusi pemakaian kekayaan daerah seharusnya pencatatan jurnal sesuai aturan yang berlaku Piutang Retribusi Pemakain Kekayaan Daerah pada Pendapatan Retribusi Pemakaian Kekayaan Daerah. Akibat dari kesalahan pencatatan tersebut, maka Laporan Realisasi Anggarannya menjadi tidak wajar, dan dalam menyusun Catatan Atas Laporan Keuangan pada Laporan Keuangan Dinas Kesehatan Kota Dumai belum disajikan secara rinci pada setiap pos-pos atau akun-akun dalam Laporan Keungan Dinas Kesehatan Kota Dumai. Akibantnya, Dinas Kesehatan Kota Dumai menyajikan CALK secara tidak lengkap, maka banyak informasi-informasi dan penjelasan-penjelasan yang tidak jelas Kata kunci Implementasi Standar Akuntansi Pemerintahan, Basis Akrual, Laporan Keuangan.

Item Type: Thesis (Laporan)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Bisnis > 657 Akuntansi
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Akuntansi D3
Depositing User: fpsi -
Date Deposited: 03 Aug 2020 02:03
Last Modified: 03 Aug 2020 02:03
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/28850

Actions (login required)

View Item View Item