IRMA FETRIA NINGSIH, - (2020) ANALISA KELAYAKAN PENERIMA BANTUAN SISWA MISKIN (BSM) DI SMA NEGERI 6 PEKANBARU MENGGUNAKAN METODE CHAID. Laporan thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.
Text (BAB IV)
PEMBAHASAN.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (442kB) |
|
Text
GABUNGAN.pdf Download (6MB) |
Abstract
ANALISA KELAYAKAN PENERIMA BANTUAN SISWA MISKIN(BSM) DI SMA NEGERI 6 PEKANBARU MENGGUNAKAN METODE CHAID IRMA FETRIA NINGSIH 11654200170 Tanggal Sidang : 26 Juni 2020 Periode Wisuda : Program Studi Matematika Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Jl. HR. Soebrantas No.155 Pekanbaru ABSTRAK CHAID (Chi-Squared Automatic Interaction Detection) merupakan metode yang digunakan untuk mengklasifikasi data kategori dengan tujuan membagi rangkaian data menjadi subgroup berdasarkan variabel dependennya. Pada penelitian ini, metode CHAID digunakan untuk menentukan kelayakan penerima Bantuan Siswa Miskin. Data yang digunakan adalah data siswa di SMA Negeri 6 Pekanbaru dengan jumlah 847 siswa. Hasil analisis CHAID menunjukkan bahwa peubah yang membentuk pohon klasifikasi kelayakan penerima Bantuan Siswa Miskin(BSM) adalah penerima KIP, penghasilan ayah dan penghasilan ibu. Tingkat akurasi dari analisis CHAID yang telah dilakukan adalah 98%. Kata kunci: Bantuan Siswa Miskin(BSM), CHAID (Chi-Squared Automatic Interaction Detection), Klasifikasi
Item Type: | Thesis (Laporan) |
---|---|
Subjects: | 500 Ilmu-ilmu Alam dan Matematika > 510 Matematika |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika |
Depositing User: | fsains - |
Date Deposited: | 30 Jul 2020 02:31 |
Last Modified: | 30 Jul 2020 02:31 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/28821 |
Actions (login required)
View Item |