Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

RANCANG BANGUN APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN TENTANG BUDIDAYA PERTANIAN

Ilhamri, 11553100384 (2019) RANCANG BANGUN APLIKASI MEDIA PEMBELAJARAN TENTANG BUDIDAYA PERTANIAN. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img] Text
Full Text (Tanpa Bab 5).pdf

Download (29MB)
[img] Text (BAB IV)
Bab 5.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Kabupaten Indragiri Hulu merupakan kabupaten dengan sektor pertanian yang melimpah terutama sawit dan karet serta tanaman-tanaman lainnya, dan juga masih banyak terdapat di daerah Indragiri Hulu dan luar Indragiri Hulu yang sumber daya berlimpah namun tak bisa dibudidayakan. Sumber pembelajaran yang didapat masyarakat dari sosialisasi hanyalah bersifat sementara dan sementara waktu dan akan hilang begitu saja. Awamnya ilmu budidaya tentunya akan berpengaruh pada hasil panen yang akan didapat. Maka seiring perkembangan teknologi, dan internet bisa diakses dimana saja, maka dibangunlah sebuah Aplikasi media pembelajaran masyarakat tentang budidaya pertanian yang bertujuan untuk menambah produktifitas hasil panen dan menambah pemahaman masyarakat rantau langsat dan juga masyarakat luas inhu. Penelitian ini menggunakan metode wawancara, observasi dan studi pustaka, dan bahasa pemograman menggunakan PHP, dengan MySQL sebagai database dan untuk metode pengembangan sistem yakni menggunakan metode waterfall. Hasil penelitian ini berupa Aplikasi media pembelajaran masyarakat tentang budidaya pertanian yang dapat menambah pemahaman masyarakat Indragiri Hulu dan masyarakat luar Indragiri Hulu tentang tatacara budidaya pertanian yang baik dan lengkap.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 630 Usaha Tani, Pertanian, Teknologi Pertanian > 630.7 Pendidikan Pertanian, Riset Penelitian Pertanian
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 20 Dec 2019 07:24
Last Modified: 20 Dec 2019 07:24
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/23730

Actions (login required)

View Item View Item