Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

Rancang Bangun Marketplace Syariah

Wetenrisoi Hafsa, - (2019) Rancang Bangun Marketplace Syariah. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
Rancang Bangun Marketplace Syariah.pdf

Download (26MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
Rancang Bangun Marketplace Syariah.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Pekanbaru merupakan Provinsi dari Riau sendiri memiliki 1.046.566 penduduk tercatat pada BPS Provinsi Riau tahun 2017. Data Dinas Koperasi dan Usaha Kecil Menengah Pekanbaru sediri tercatat pada tiga tahun terakhir ada 1538 izin usaha yang masih aktif saat ini. Dari beberapa pilihan kategori pembelanjaan masyarakat paling tertarik dengan produk fashion termasuk pakaian, sepatu, jam tangan, dan tas. Di Pekanbaru ada 89 jenis usaha yang tercatat bergerak di bidang tersebut, sedangkan yang belum terdaftar masih cukup banyak. Aplikasi yang dibangun menggunakan metode Scrum dengan menggunakan website prototype. Untuk saat ini masyarakat Pekanbaru masih menggunakan media seperti facebook, instagram, dan twitter dalam menyebarluaskan produk mereka, sebab belum adanya tempat tersendiri bagi para usaha menengah kecil mandiri kota Pekanbaru untuk memasarkan produk-produk mereka. Oleh karena itu dibuatlah suatu website penjualan untuk kota Pekanbaru. Dari hasil uji blackbox yang dilakukan oleh admin, fitur-fitur aplikasi yang dibuat menunjukkan tingkat keberhasilan sebesar 100%. Berdasarkan hasil uji dengan metode user acceptance test (UAT) menunjukkan tingkat penerimaan pengguna sebesar 83,57%. Kata Kunci: marketplace, metode scrum, syariah, website.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 04 Nov 2019 07:27
Last Modified: 04 Nov 2019 07:29
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/21888

Actions (login required)

View Item View Item