Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGELOMPOKAN PERUSAHAAN BERPOTENSIAL BERDASARKAN DAFTAR IZIN GANGGUAN MENGGUNAKAN PCA K-MEANS

Desi Ulansari, - (2019) PENGELOMPOKAN PERUSAHAAN BERPOTENSIAL BERDASARKAN DAFTAR IZIN GANGGUAN MENGGUNAKAN PCA K-MEANS. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
01 COVER.pdf

Download (503kB) | Preview
[img]
Preview
Text
02 - LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (376kB) | Preview
[img]
Preview
Text (abstrak)
03 ABSTRAK OK 2 BAHASA.pdf - Published Version

Download (29kB) | Preview
[img]
Preview
Text
04 - KATA PENGANTAR.pdf

Download (17kB) | Preview
[img]
Preview
Text
05 - DAFTAR ISI.pdf

Download (20kB) | Preview
[img]
Preview
Text
06 - BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (123kB) | Preview
[img]
Preview
Text
07 - BAB II LANDASAN TEORI.pdf

Download (264kB) | Preview
[img]
Preview
Text
08 - BAB III METODOLOGI PENELITIAN.pdf

Download (120kB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
09 - BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (210kB)
[img]
Preview
Text
10 - BAB V PENUTUP.pdf

Download (6kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11 - DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (11kB) | Preview

Abstract

Perusahaan di Kota Pekanbaru harus memiliki surat izin gangguan yang dikeluarkan oleh Badan Perizinan Terpadu dan Penanaman Modal (BPTPM) Kota Pekanbaru, agar usaha yang dimiliki tersebut terdaftar dan memiliki izin. Berdasarkan hasil pengamatan, daerah yang paling banyak memiliki tingkat usaha adalah daerah yang memiliki banyak pemukiman warga. Jenis tempat usaha di Kota Pekanbaru pun mempunyai 3 jenis, yaitu jenis usaha dengan intensitas gangguan kecil, jenis usaha dengan intensitas gangguan sedang, dan jenis usaha dengan intensitas gangguan besar. Berdasarkan data izin gangguan (HO), jenis usaha di Kota Pekanbaru tergolong gangguan kecil sehingga tidak terlalu meresahkan warga terkait pengerusakan lingkungan ditempat usaha tersebut berada. Metode data mining yang digunakan dalam penelitian ini adalah Principal Component Analysis (PCA) K-Means yang bertujuan untuk membandingkan algoritma K-Means dengan PCA K-Means sehingga menghasilkan akurasi K-Means dengan PCA K-Means. Kata kunci: K-Means, PCA K-Means, Data Mining, Usaha

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum > 004 Pemrosesan Data, Ilmu Komputer, Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: Ari Eka Wahyudi
Date Deposited: 01 Oct 2019 07:14
Last Modified: 01 Oct 2019 07:14
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/20975

Actions (login required)

View Item View Item