Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

ANALISIS PERANAN PEMBIAYAAN MUDHARABAH DAN MURABAHAH TERHADAP PERKEMBANGAN USAHA MIKRO KECIL DAN KESEJAHTERAAN NASABAH DI BMT UGT SIDOGIRI KOTA PEKANBARU

NENI SETIO MURNI (2017) ANALISIS PERANAN PEMBIAYAAN MUDHARABAH DAN MURABAHAH TERHADAP PERKEMBANGAN USAHA MIKRO KECIL DAN KESEJAHTERAAN NASABAH DI BMT UGT SIDOGIRI KOTA PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER_2017680AKN.pdf

Download (179kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PERSETUJUAN (1).pdf

Download (295kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK (1).pdf

Download (118kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR (1).pdf

Download (265kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI (1).pdf

Download (130kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I (1).pdf

Download (337kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II (1).pdf

Download (818kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III (1).pdf

Download (183kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB IV (1).pdf

Download (417kB) | Preview
[img] Text
10. BAB V (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (562kB)
[img]
Preview
Text
11. BAB VI (1).pdf

Download (125kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. DAFTAR PUSTAKA (1).pdf

Download (326kB) | Preview

Abstract

Pembiayaan Mudharabah, Pembiayaan dalam bentuk modal atau dana yang diberikan oleh BMT untuk nasabah untuk dikelola dalam usaha yang telah disepakati bersama dan Akad mudharabah adalah kontribusi penyaluran dana terbanyak pada BMT sedang akad murabahah adalah akad jual beli yang banyak dilakukan di BMT Ugt Sidogiri guna memenuhi kebutuhan para nasabahnya. Tujuan penelitian ini untuk melihat Bagaimana sistem pembiayaan mudharabah dan murabahah dibaitul mal wa tamwil Ugt Sidogiri Pekanbaru, Bagaimana prosedur penyaluran dan pengawasan yang diberikan baitul mal wa tamwil Ugt Sidogiri Pekanbaru, Bagaimana peranan pembiayaan mudharabah dan murabahah terhadap perkembangan usaha mikro dan bagi hasil di baitul mal wa tamwil Ugt Sidogiri Pekanbaru. Metode penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif dengan random sampling, dengan sumber data dari hasil wawancara kepada informan dan juga penyebaran angket kepada responden, Angket disebarkan ke 30 responden. Hasil penelitian menungkapkan bahwa pembiayaan mudharabah dan murabahah sangat berperan untuk meningkatkan pendapatan bagi usaha mikro kecil dan kesejahteraan masyarakat, sistem pembiayaan mudharabah dan murabahah sudah sesuai dengan PSAK 105 dan PSAK 102, prosedur penyaluran dananya langsung diberikan nasabah oleh BMT itu sendiri tanpa adanya penarikan biaya saat administrasi sehingga masyarakat tidak mengeluarkan banyak dana untuk transaksi tersebut, untuk mendapat pembiayaan di BMT UGT sidogiri sangat mudah dan tidak membutuhkan waktu yang lama. Kata kunci : Akad Mudharabah, Akad Murabahah, Usaha Mikro Kecil

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Bisnis > 657 Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Akuntansi
Depositing User: Ms. Ernawati
Date Deposited: 10 Sep 2019 03:34
Last Modified: 10 Sep 2019 03:34
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/19692

Actions (login required)

View Item View Item