Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

ANALISIS KEBANGKRUTAN TERHADAP PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI INDEKS SAHAM SYARIAH INDONESIA (ISSI) PERIODE 2014-2017 (Aplikasi Model Altman Z-Score dan Springate)

AZWER (2018) ANALISIS KEBANGKRUTAN TERHADAP PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI INDEKS SAHAM SYARIAH INDONESIA (ISSI) PERIODE 2014-2017 (Aplikasi Model Altman Z-Score dan Springate). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER_2018715EI.pdf

Download (354kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN_2018715EI.pdf

Download (378kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK_2018715EI.pdf

Download (173kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR_2018715EI.pdf

Download (204kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI_2018715EI.pdf

Download (170kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I_2018715EI.pdf

Download (605kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II_2018715EI.pdf

Download (410kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III_2018715EI.pdf

Download (611kB) | Preview
[img] Text
9. BAB IV_2018715EI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (796kB)
[img]
Preview
Text
10. BAB V_2018715EI.pdf

Download (326kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. DAFTAR PUSTAKA_2018715EI.pdf

Download (341kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini di latar belakangi oleh saham yang tidak liquid (saham tidur) yang harganya tidak bergerak dalam jangka waktu yang lama terdaftar di ISSI, sehingga tidak diminati oleh para investor karena faktor liquiditasnya yang sulit dicairkan, disebabkan kinerja perusahaan yang bersangkutan kurang baik atau prospek usahanya masih kurang cerah sehingga kurang mendapat perhatian pemodal (investor). Tujuan penelitian ini adalah melakukan analisis prediksi kebangkrutan pada saham-saham yang tidak liquid terdaftar di Indeks Saham Syariah Indonesia dengan menggunakan model Altman Z-Score dan Springate, melihat perbedaan hasil kedua analisis kebangkrutan antara model Altman Z-Score dengan Springate, serta tinjauan ekonomi syariah terhadap peran analisis kebangkrutan bagi para investor dalam berinvestasi saham di pasar modal. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan emiten yang terdaftar di ISSI . Populasi penelitian adalah seluruh emiten yang tidak liquid terdaftar di Indeks Saham Syariah Indonesia selama periode penelitian sebanyak 15 perusahaan. Sampel ditetapkan dengan menggunakan teknik purposive sampling, sehingga diperoleh 3 emiten yaitu ARTI, PSKT dan BBRM. Analisis data dilakukan dengan pendekatan deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian menggunakan model altman Z-Score menunjukkan 2 (dua) emiten yang dinyatakan berada posisi aman/sehat yaitu PT Ratu Prabu Energi, Tbk (ARTI) dan PT Red Planet Indonesia, Tbk (PSKT) dan 1 (satu) dinyatakan berada potensi Bangkrut yaitu PT Pelayaran Bina Buana Raya, Tbk (BBRM), sedangkan hasil dengan analisis model Springate terdapat 3 (tiga) emiten dinyatakan potensi bangkrut, dari kedua hasil analisis yang paling berpotensi bangkrut adalah emiten PT Pelayaran Bina Buana Raya, Tbk (BBRM). Sedangkan menurut tinjauan ekonomi syariah, peran analisis kebangkrutan sangat perlu dilakukan oleh seorang investor sebelum melakukakn investasi saham di pasar modal karena jika tidak, tindakan ini masuk kategori spekulasi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 200 Agama > 290 Agama Selain Kristen > 297 Islam
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Ekonomi Syari'ah
Depositing User: Mrs Rina Amelia -
Date Deposited: 06 Sep 2019 01:55
Last Modified: 06 Sep 2019 01:55
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/19343

Actions (login required)

View Item View Item