Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PROSES PRODUKSI ACARA TERMINAL LOGU OCU DI RADIO PRATAMA FM BANGKINANG

MUSTIKA UTAMI (2017) PROSES PRODUKSI ACARA TERMINAL LOGU OCU DI RADIO PRATAMA FM BANGKINANG. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (366kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK.pdf

Download (250kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR.pdf

Download (371kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI.pdf

Download (349kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I.pdf

Download (406kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II.pdf

Download (497kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III.pdf

Download (355kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB IV.pdf

Download (540kB) | Preview
[img] Text
10. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (511kB)
[img]
Preview
Text
11. BAB VI.pdf

Download (341kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (298kB) | Preview

Abstract

Radio adalah salah satu alat komunikasi yang sangat sederhana, murah, praktis, dan dengan sifatnya yang tembus ruang memudahkan audience agar tetap bisa mendengarkan walaupun sedang beraktifitas. Adapun rumusan masalah dari penelitian ini adalah bagaimanakah proses produksi acara Terminal Logu Ocu di Radio Pratama FM Bangkinang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proses produksi acara Terminal Logu Ocu di Radio Pratama FM Bangkinang tersebut, mulai dari pra produksi, produksi dan pasca produksi. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi. Informan pada penelitian ini berjumlah 3 orang ditambah dengan dokumen-dokumen yang dikeluarkan pihak radio Pratama FM dan pengamatan di lapangan. Dari hasil penelitian ini disimpulkan bahwa Proses Produksi Acara Terminal Logu Ocu di Radio Pratama FM Bangkinang sudah berjalan melalui beberapa proses hingga bisa didengarkan oleh seluruh audience sesuai dengan SOP (Standar Operasional Prosedure). Sehingga menghasilkan acara Terminal Logu Ocu yang berkualitas dan bermutu walaupun ditengah keterbatasan crew produksi seperti penyiar merangkap sebagai operator dan produser, dan station manager merangkap sebagai program director dan produksi dalam tahapan proses produksinya. Kata kunci : Proses Produksi, Acara, Radio Pratama FM

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 700 Kesenian, Hiburan dan Olahraga
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Ms. Eva Susilawati
Date Deposited: 28 Aug 2019 06:57
Last Modified: 28 Aug 2019 07:28
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/18549

Actions (login required)

View Item View Item