Abdul Hafiz Hadri, - (2019) KOMPRESI PADA KRIPTOGRAFI FILE SUARA MENGGUNAKAN ALGORITMA MERKLE HELLMAN KNAPSACK DAN HUFFMAN. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
01. COVER.pdf Download (1MB) | Preview |
|
|
Text
02. LEMBAR PENGESAHAN.pdf Download (495kB) | Preview |
|
|
Text (abstrak)
03. ABSTRAK.pdf - Published Version Download (367kB) | Preview |
|
|
Text
04. KATA PENGANTAR.pdf Download (361kB) | Preview |
|
|
Text
05. DAFTAR ISI.pdf Download (273kB) | Preview |
|
|
Text
06. BAB I.pdf Download (449kB) | Preview |
|
|
Text
07. BAB II.pdf Download (880kB) | Preview |
|
|
Text
08. BAB III.pdf Download (420kB) | Preview |
|
|
Text
09. BAB IV.pdf Download (4MB) | Preview |
|
Text (BAB V)
10. BAB V.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (836kB) |
||
|
Text
11. BAB VI.pdf Download (404kB) | Preview |
|
|
Text
12. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (311kB) | Preview |
Abstract
Pertukaran informasi melalui jaringan publik merupakan hal lumrah yang dilakukan saat ini, namun hal ini juga berarti bahwa setiap orang dapat mengakses informasi tersebut. Informasi-informasi yang bersifat rahasia harus dijaga kerahasiaannya agar informasi tersebut tidak jatuh ke pihak yang salah. Teknik kriptografi dapat digunakan untuk memenuhi aspek kerahasiaan informasi yang dikirim, yaitu informasi yang dikirim hanya dapat dibaca oleh pihak yang memiliki hak untuk mengetahui isi informasi tersebut. Algoritma Kriptografi yang digunakan adalah algoritma Merkle Hellaman Knapsack yang merupakan algoritma kriptografi asimetris yang menggunakan dua kunci berbeda untuk enkripsi dan dekripsi. Berdasarkan penelitian terdahulu algoritma ini menghasilkan chipertext yang besar, pada penelitian ini informasi rahasia berbentuk pesan suara akan diamankan dengan kriptografi dan tentunya menghasilkan data yang besar. Algoritma kompresi data Huffman merupakan algoritma umum yang digunakan untuk memperkecil ukuran data. Sitem yang dibagun dengan GUI Matlab merupakan sitem yang digunakan untuk memenuhi proses kriptografi suara dan proses kopresi pada chipertext. Berdasarkan hasil pengujian banyaknya data file suara dalam melakukan proses dekripsi membuat waktu yang dibutuhkan sangat lama. Hal ini menujukkan bahwa algoritma Merkle Hellaman Knapsack tidak cocok dugunakan untuk mengamankan data dalam jumlah yang banyak. Kata Kunci : Huffman, Keamanan, Kompresi, Kriptografi, Matlab, Merkle Hellman Knapsack, Suara.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 620 Ilmu Teknik |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika |
Depositing User: | Ari Eka Wahyudi |
Date Deposited: | 26 Aug 2019 05:44 |
Last Modified: | 26 Aug 2019 06:57 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/18244 |
Actions (login required)
View Item |