Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAH, PENERAPAN AKUNTANSI KEUANGAN DAERAH, KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERN TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH PADA OPD KABUPATEN KUANTAN SINGINGI

Respita Nurma Desti, - (2019) PENGARUH PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAH, PENERAPAN AKUNTANSI KEUANGAN DAERAH, KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERN TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH PADA OPD KABUPATEN KUANTAN SINGINGI. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER 2.pdf

Download (478kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. LEMBAR PERSETUJUAN.pdf

Download (481kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Abstrak)
3. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (332kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR.pdf

Download (462kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI.pdf

Download (341kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I.pdf

Download (426kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II.pdf

Download (569kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text (Bab IV)
9. BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (680kB)
[img]
Preview
Text
10. BAB V.pdf

Download (342kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (261kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh penerapan standar akuntansi pemerintah, akuntansi keuangan daerah, kompetensi sumber daya manusia,dan system pengendalian intern terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah. Pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dengan populasi OPD Kabupaten Kuantan Singingi. Data penelitian ini terdiri atas data primer yang dikumpulkan melalui kuesioner. Dari kuesioner yang disebarkan sebanyak 100 kuesioner yang diisi lengkap dan dapat diolah sebanyak 85 kuesioner. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa instrumen yang digunakan dalam penelitian ini handal dan valid melalui pengujian validitas dan reabillitas dengan menggunakan pearson corelation dan cronbach alpha. Secara parsial Penerapan standar akuntansi pemerintah, akuntansi keuangan daerah dan system pengendalian intern berpengaruh signifikan terhadap Kualitas laporan keuangan pemerintah daearah. Sedangkan kompetensi sumber daya manusia tidak berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangan pemerintah daerah. Besarnya pengaruh yang ditimbulkan (Adjusted R) oleh keempat variabel ini secara bersama-sama terhadap variabel terikatnya sebesar 39,1%, sedangkan sisanya sebesar 60,1% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Kata Kunci : Penerapan standar akuntansi pemerintah, Akuntansi keuangan daerah, Kompetensi sumber daya manusia,system pengendalian intern,Kualiats laporan keuangan pemerintah daerah

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Bisnis > 657 Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Akuntansi
Depositing User: Ari Eka Wahyudi
Date Deposited: 23 Jul 2019 02:19
Last Modified: 23 Jul 2019 02:19
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/16567

Actions (login required)

View Item View Item