Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

EVALUASI IMPLEMENTASI KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DENGAN METODE HIRARCDAN TRAFFIC LIGHT SYSTEMDI PT. ANSHAR TERANG CRUSHINDO

ATIKA RESTU PRADINI (2018) EVALUASI IMPLEMENTASI KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA DENGAN METODE HIRARCDAN TRAFFIC LIGHT SYSTEMDI PT. ANSHAR TERANG CRUSHINDO. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER_201888TIN.pdf

Download (157kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN_201888TIN.pdf

Download (170kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK_201888TIN.pdf

Download (332kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR_201888TIN.pdf

Download (325kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI_201888TIN.pdf

Download (107kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I_201888TIN.pdf

Download (410kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II_201888TIN.pdf

Download (505kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III_201888TIN.pdf

Download (235kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB IV_201888TIN.pdf

Download (421kB) | Preview
[img] Text
10. BAB V_201888TIN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (288kB)
[img]
Preview
Text
11. BAB VI_201888TIN.pdf

Download (160kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. DAFTAR PUSTAKA_201888TIN.pdf

Download (226kB) | Preview

Abstract

PT. Anshar Terang Crushindo (ATC) merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di bidang pertambangan serta pengolahan batu andesit, permasalahan yang dialami yaitu kurangnya kesadaran pekerja dalam menggunakan alat pelindung diri serta penerapan K3 perusahaan yang masih rendah.Untuk menyelesaikan permasalahan kecelakaan kerja di PT. Anshar Terang Crushindo yaitu dengan menggunakan metode Hirarct dan Traffic Light System yang bertujuan untuk mengidentifikasi sumber bahaya, tingkat kecelakaan yang terjadi dan untuk menentukan upaya pengendalian terhadap kecelakaan kerja yang terjadi. Dari hasil pengolahan data yang dilakukan dari penelitian di PT. Anshar Terang Crushindo dengan menggunakan metode Hirarctbahwa terdapat 2 sumber bahaya yang berada di level ekstrim yaitu sikap pekerja dan lalu lintas tambang dan pengendalian resiko terhadap sumber bahaya yang muncul yaitu dengan melakukan pengawasan terhadap para karyawan serta pelatihan tentang pentingnya APD dan memberikan rambu-rambu tentang kondisi jalan serta pengontrolan kondisi jalan secara teratur. Untuk tingkat kecelakaan kerja serta pemetaan untuk penerapan komunikasi K3 yang terjadi dengan data kecelakaan kerja dari tahun 2014-2015 yaitu masih dalam kategori ringanyaitu pada tahun 2014 terjadi 1 kecelakaan dan pada tahun 2015-2016 tidak terjadi kecelakaan berdasarkan perhitungan yang telah dilakukan namun untuk penerapan komunikasi K3 berada dalam level merah yaitu dalam keadaan rawan karena implementasi program K3 pada PT. Anshar Terang Crushindo belum mencapai 60%, karena indikator implementasi K3 masih dibawah 60% sehingga implementasi program K3 masuk dalam posisi merah.Kata Kunci: Hirarct, Kecelakaan Kerja,Traffic Light System.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Bisnis
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Industri
Depositing User: Ms. Nilam Badriyah
Date Deposited: 05 Jul 2019 07:40
Last Modified: 05 Jul 2019 07:40
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/15306

Actions (login required)

View Item View Item