Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENERAPAN PSAK 102 TENTANG AKUNTANSI MURABAHAH PADA PRIMER KOPERASI ANGKATAN UDARA SKATEK 045 UNIT SIMPAN PINJAM SYARIAH

IKHSAN BUDI PRATOMO (2018) PENERAPAN PSAK 102 TENTANG AKUNTANSI MURABAHAH PADA PRIMER KOPERASI ANGKATAN UDARA SKATEK 045 UNIT SIMPAN PINJAM SYARIAH. Laporan thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan akuntansi murabahah pada Primer koperasi angkatan udara skatek 045 unit simpan pinjam syariah serta membandingkannya dengan PSAK 102 dalam hal pengakuan, pengukuran, penyajian dan pengungkapan murabahah sehingga proses transaksi murabahah dapat berjalan lancar, transparansi dan akuntable. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, pengamatan dan review dokumen. Hasil temuan penelitian menunjukkan bahwa akuntansi murabahah pada PRIMKOPAU SKATEK 045 ini belum sepenuhnya sesuai dengan PSAK 102. Dalam penelitian ini, penulis menyarankan kepada PRIMKOPAU SKATEK 045 agar melakukan pengakuan, pengukuran, penyajian dan pengungkapan transaksi murabahah sesuai dengan ketentuan PSAK 102. Kata Kunci : Akuntansi Murabahah

Item Type: Thesis (Laporan)
Subjects: ?? 330 ??
Divisions: ?? ek_akd ??
Depositing User: Users 14880 not found.
Date Deposited: 05 Jul 2019 02:21
Last Modified: 05 Jul 2019 02:21
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/15209

Actions (login required)

View Item View Item