Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENYELESAIAN KREDIT MACET PADA WARUNG SERBA ADA SEKUNDER KUD MANUNGGAL JAYA DI DESA TRIMANUNGGAL KECAMATAN TAPUNG DALAM PERSPEKTIF EKONOMI SYARIAH

BINTI HAMILATUL HASANAH (2018) PENYELESAIAN KREDIT MACET PADA WARUNG SERBA ADA SEKUNDER KUD MANUNGGAL JAYA DI DESA TRIMANUNGGAL KECAMATAN TAPUNG DALAM PERSPEKTIF EKONOMI SYARIAH. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER__2018427EI.pdf

Download (177kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN__2018427EI.pdf

Download (394kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK__2018427EI.pdf

Download (262kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR__2018427EI.pdf

Download (382kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI__2018427EI.pdf

Download (203kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I__2018427EI.pdf

Download (650kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II__2018427EI.pdf

Download (345kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III__2018427EI.pdf

Download (559kB) | Preview
[img] Text
9. BAB IV__2018427EI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (690kB)
[img]
Preview
Text
10. BAB V__2018427EI.pdf

Download (123kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. DAFTAR PUSTAKA__2018427EI.pdf

Download (199kB) | Preview

Abstract

Skripsi ini berjudul : “Penyelesaian Kredit Macet Pada Warung Serba Ada Sekunder Kud Manunggal Jaya Di Desa Trimanunggal Kecamatan Tapung Dalam Perspektif Ekonomi Syariah” Penelitian ini dilatar belakangi adanya kegiatan pinjaman kredit waserda sekunder merupakan kegiatan KUD Manunggal Jaya. Kegiatan penyaluran pinjaman kepada masyarakat dalam bentuk pinjaman kredit, pinjaman kredit yang diberikan merupakan sarana yang memudahkan aktifitas masyarakat untuk memperoleh pinjaman kredit, dalam hal ini bertujuan untuk memudahkan masyarakat mengelola usahanya dengan memberikan modal pinjama barang dengan tujuan untuk mensejahretakan perekonomian masyarakat dimasa mendatang. Rumusan masalah dalam penelitian adalah bagaimana penyelesaian kredit macet pada waserda sekunder di KUD Manunggal Jaya, apa saja yang mempengaruhi kredit macet pada waserda sekunder di KUD Manunggal Jaya Kecamatan Tapung dan bagaimana tinjauan ekonomi syariah tentang penyelesaian kredit macet pada waserda sekunder di KUD Manunggal Jaya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penyelesaian kredit macet pada waserda sekunder di KUD Manunggal Jaya, untuk mengetahui apa saja faktor-faktor yang mempengaruhi kredit macet pada waserda sekunder di KUD Manunggal Jaya Desa Trimanunggal Kecamatan Tapung dan untuk mengetahui tinjauan ekonomi syariah tentang penyelesaian kredit macet pada waserda sekunder di KUD Manunggal Jaya. Penelitian ini adalah penelitian lapangan yang dilakukan di Desa Trimanunggal Kecamatan Tapung Kabupaten Kampar. Subjek dalam penelitian ini adalah Anggota KUD Manunggal Jaya dan objeknya penyelesaian kredit macet pada warung serba ada sekunder. Populasi dalam penelitian ini adalah pemimpin 1 orang 7 orang karyawan dan anggota yang berjumlah 500 orang sampel ditentukan dengan pengambilan sampel 10% dari populasi maka sampel dalam penelitian ini berjumlah 50 orang. Karena subjeknya banyak maka penelitian ini menggunakan teknik random sampling. Adapun metode penelitian ini adalah metode wawancara dengan pihak KUD Manunggal Jaya, Observasi, angket, tinjauan pustaka dan pengumpulan dokumen-dokumen dari KUD Manunggal Jaya untuk menjawab permasalahan yang ada dalam penelitian ini. Analisa data dalam penelitian ini menggunakan analisa deskriptif kualitatif. Hasil penelitian ini adalah pengelolaan unit waserda sekunder dengan memberikan modal untuk usaha anggota dan masyarakat dalam bentuk kredit, namun terdapat beberapa anggota dan masyarakat yang menunggak dalam pengembalian kredit. Adapun yang menjadi kendala kemacetan pembayaran tersebut pihak yang meminjam tidak semaksimal mungkin dalam mengembalikan dana yang dipinjam dan tidak sesuai dengan aturan melunasi kewajiban sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Tinjauan ekonomi syariah terhadap penyelesaian kredit dilihat dari pelaksanaan program unit waserda sekunder yang terdapat aspek tolong menolong antara satu sama lainnya dan terhindar dari unsur riba.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 200 Agama > 290 Agama Selain Kristen > 297 Islam > 297.2 Teologi Islam, Aqaid dan Ilmu Kalam > 297.273 Islam dan Ilmu Ekonomi
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Hukum Ekonomi Syariah (Muamalah)
Depositing User: Mrs Rina Amelia -
Date Deposited: 04 Jul 2019 03:38
Last Modified: 04 Jul 2019 03:38
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/15079

Actions (login required)

View Item View Item