GINITA FISCARINA (2018) ANALISIS PELAKSANAAN PROGRAM PELATIHAN KETERAMPILAN BAGI ANAK REMAJA PUTUS SEKOLAH PADA PANTI SOSIAL BINA REMAJA RUMBAI DI KOTA PEKABARU PROVINSI RIAU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
1. COVER__2018132ADN.pdf Download (212kB) | Preview |
|
|
Text
2. PERSETUJUAN__2018132ADN.pdf Download (320kB) | Preview |
|
|
Text
3. ABSTRAK__2018132ADN.pdf Download (252kB) | Preview |
|
|
Text
4. KATA PENGANTAR__2018132ADN.pdf Download (359kB) | Preview |
|
|
Text
5. DAFTAR ISI__2018132ADN.pdf Download (279kB) | Preview |
|
|
Text
6. BAB I__2018132ADN.pdf Download (386kB) | Preview |
|
|
Text
7. BAB II__2018132ADN.pdf Download (522kB) | Preview |
|
|
Text
8. BAB III__2018132ADN.pdf Download (220kB) | Preview |
|
|
Text
9. BAB IV__2018132ADN.pdf Download (423kB) | Preview |
|
Text
10. BAB V__2018132ADN.pdf Restricted to Registered users only Download (468kB) |
||
|
Text
11. BAB VI__2018132ADN.pdf Download (123kB) | Preview |
|
|
Text
12. DAFTAR PUSTAKA__2018132ADN.pdf Download (123kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini dilakukan di Panti Sosial Bina Remaja Rumbai yang terletak di Jalan Kayangan No.160 Rumbai. Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini yaitu Bagaimana pelaksanaan program pelatihan keterampilan bagi anak remaja putus sekolah pada panti sosial bina remaja Rumbai di kota Pekanbaru provinsi Riau ? Apa kendala-kendala dalam pelaksanaan program pelatihan keterampilan bagi anak remaja putus sekolah pada panti sosial bina remaja Rumbai di kota Pekanbaru provinsi Riau ? Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pelaksanaan program pelatihan keterampilan bagi anak remaja putus sekolah pada panti sosial bina remaja Rumbai di kota Pekanbaru. provinsi Riau Dan untuk menganalisis kendala-kendala dalam pelaksanaan program pelatihan keterampilan bagi anak remaja putus sekolah pada panti sosial bina remaja Rumbai di kota Pekanbaru provinsi Riau. Sedangkan teori yang digunakan adalah C. Edward III yaitu Komunikasi, Sumber Daya, Disposis, dan Struktur Birokrasi. Jenis penelitian ini adalah Deskriptif Kualitatif, yaitu suatu metode yang menggambarkan dan menjelaskan hasil dilapangan dalam bentuk kata-kata antar kalimat. Subjek penelitian ini adalah kepala seksi program & advokasi sosial, bagian jabatan fungsional, instruktur pelatihan serta penerima manfaat pada PSBR Rumbai. Sedangkan objek dari penelitian ini adalah Pelaksanaan Program Pelatihan Keterampilan Bagi Anak Remaja Putus Sekolah Pada Panti Sosial Bina Remaja Rumbai Di Kota Pekanbaru Provinsi Riau. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi dengan teknik analisa data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Dalam penelitian ini pelaksanaan program dan kendala yang dialami pada Analisis Pelaksanaan Program Pelatihan Keterampilan Pada Panti Sosial Bina Remaja Rumbai Di Kota Pekanbaru Provinsi Riau. Dari hasil penelitian maka dapat dinyatakan bahwa Analisis pelaksanaan program pelatihan keterampilan bagi anak remaja putus sekolah pada panti sosial bina remaja Rumbai di kota Pekanbaru provinsi Riau “Cukup Terlaksana”. Karena masih adanya kendala seperti sosialisasi yang masih kurang. Kata Kunci: Pelaksanaan Program, Pelatihan Keterampilan, Anak Putus Sekolah
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 350 Administrasi Negara, Ilmu Kemiliteran > 351 Administrasi Negara |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Administrasi Negara |
Depositing User: | Ms. Ernawati |
Date Deposited: | 11 Jun 2019 03:53 |
Last Modified: | 11 Jun 2019 03:53 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/13625 |
Actions (login required)
View Item |