Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

KOMBINASI DUA DISTRIBUSI WEIBULL DENGAN MENGGUNAKAN PARAMETER CAMPURAN

Fivi Sri Ningsih (2010) KOMBINASI DUA DISTRIBUSI WEIBULL DENGAN MENGGUNAKAN PARAMETER CAMPURAN. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
2010_2010103MT.pdf

Download (455kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini akan membahas tentang kombinasi dua distribusi Weibull dengan menggunakan parameter campuran. Dua distribusi Weibull itu adalah distribusi Weibull dua parameter dan tiga parameter dengan parameter campuran adalah w, selanjutnya akan dicari nilai masing-masing parameter dengan menggunakan estimasi maksimum likelihood. Hasil kombinasi memiliki bentuk densitas peluang sebagai berikut: ( )f x = ( ) ( ) 2 2 2 2 1 1 1 1 .1. 2 1 2 1 1 1 αα β α α β α α β γα β α       − −       −−         − −+        x x e x we x w pada penelitian ini juga diaplikasikan ke dalam lifetimes of electronic components dengan mengambil nilai 0.4 =w dan 1 = γ sampai iterasi kedua. Sehingga diperoleh nilai masing-masing parameter sebagai berikut: 0.95,0.799,0.125,2.411,0.057,0.120 2 2 2 2 2 1 2 1 = ==== −= w γβ αβ α Kata kunci: Distribusi Weibull, Estimasi Maksimum Likelihood, Newton Rapson, Nilai awal.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 500 Ilmu-ilmu Alam dan Matematika > 510 Matematika
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika
Depositing User: eva sartika
Date Deposited: 24 Oct 2017 02:13
Last Modified: 24 Oct 2017 02:13
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/11690

Actions (login required)

View Item View Item