Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PERSEPSI ANGGOTA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH (DPRD) PROVINSI RIAU PERIODE 2009 – 2014 TERHADAP PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PENYUSUNAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH

Elfin Zainadi (2010) PERSEPSI ANGGOTA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH (DPRD) PROVINSI RIAU PERIODE 2009 – 2014 TERHADAP PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM PENYUSUNAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
2010_201016KOM.pdf

Download (379kB) | Preview

Abstract

Reformasi yang diperjuangkan oleh seluruh lapisan masyarakat membawa perubahan dalam kehidupan politik nasional maupun di daerah. Salah satu agenda reformasi tersebut adalah adanya desentralisasi keuangan dan Otonomi daerah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Persepsi Anggota DPRD Provinsi Riau periode 2009-2014 terhadap partisipasi masyarakat dalam penyusunan APBD. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Riau periode 2009 – 2014 yang berjumlah 55 orang. Metode analisis data dalam penelitian ini adalah menggunakan metode deskriptif adalah suatu metode dalam meneliti status kelompok manusia, objek, kondisi sistem pemikiran ataupun suatu kelas peristiwa dimasa sekarang Hasil penelitian menunjukan bahwa Persepsi Anggota DPRD Provinsi Riau terhadap partisipasi masyarakat dalam penyusunan anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) adalah Baik, masyarakat telah benar-benar dilibatkan didalam proses penyusunan arah kebijakan umum APBD, penyusunan rancangan APBD maupun didalam proses revisi APBD melalui kebijakan-kebijakan Pemerintah Daerah. Maka dari itu Tingkat partisipasi masyarakat yang telah ada senantiasa dipertahankan dan senantiasa diupayakan untuk terus ditingkatkan melalui berbagai kebijakan-kebijakan pemerintah daerah dan peraturan-peraturan daerah serta pembuatan fasilitas-fasilitas pendukung bagi masyarakat Provinsi Riau.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial, Hubungan Antarpersonal > 302.2 Komunikasi
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: eva sartika
Date Deposited: 05 Sep 2017 11:09
Last Modified: 05 Sep 2017 11:09
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/11112

Actions (login required)

View Item View Item