Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

SISTEMPENDUKUNGKEPUTUSAN SELEKSI PENERIMA BEASISWA UNTUK SISWA BERPRESTASI MENGGUNAKANMETODE TOPSIS DAN PROMETHEE (STUDI KASUS SMAN 2 TAMBANG-KAMPAR)

YENI JUMIATI (2013) SISTEMPENDUKUNGKEPUTUSAN SELEKSI PENERIMA BEASISWA UNTUK SISWA BERPRESTASI MENGGUNAKANMETODE TOPSIS DAN PROMETHEE (STUDI KASUS SMAN 2 TAMBANG-KAMPAR). Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIEF KASIM RIAU.

[img]
Preview
Text
2013_201324.pdf

Download (1MB) | Preview

Abstract

Penentuan siswa berprestasi dengan latar belakang kurang mampu di SMAN 2 TAMBANGKAMPAR dilakukan dengan cara memilih Siswa yang mengikuti serangkaian tahapan tes yang diberikan. Masalah yang dihadapi oleh tim penyeleksi adalah bagaimana menentukan siswa berprestasi dari sejumlah alternatif siswa yang memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing sehingga kurang tepat sasaran dalam memberikan nilai yang terbaik untuk dianalisa. Sistem ini merupakan Sistem Pendukung Keputusan (SPK) yang dibangun menggunakan penggabungan metode TOPSIS dan Promethee dengan bahasa pemrograman berbasis WEB PHP versi 5 dan MYSQL versi 5. Untuk pengolahan data akan dilakukan oleh Tim Penyeleksi dengan memasukan data nilai siswa maka sistem akan melakukan perhitungan sesuai prinsip TOPSIS dan Promethee yang pada akhirnya menghasilkan suatu penentuan peringkat yang dapat membantu tim penyeleksi dalam membandingkan peringkat yang diperoleh. Berdasarkan hasil uji coba yang telah dilakukan, sistem yang dibuat telah mampu menentukan siswa yang berhak menerima beasiswa.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum > 004 Pemrosesan Data, Ilmu Komputer, Teknik Informatika
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: Surya Elhadi
Date Deposited: 20 Jan 2016 05:06
Last Modified: 20 Jan 2016 05:06
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/1111

Actions (login required)

View Item View Item