Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PELAKSANAAN SHALAT ZUHUR BERJAMAH SISWA MADRASAH IBTIDAIYAH AULIA CENDIKIA PEKANBARU

HARRY JUANDA, - (2024) PELAKSANAAN SHALAT ZUHUR BERJAMAH SISWA MADRASAH IBTIDAIYAH AULIA CENDIKIA PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN SKRIPSI KECUALI BAB IV.pdf

Download (6MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

ABSTRAK Harry Juanda, (2024) : Pelaksanaan Shalat Zuhur Berjamaah Siswa Madrasah Ibtidaiyah Aulia Cendikia Pekanbaru Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan penerapan shalat zuhur berjamaah dalam membentuk karakter religius siswa Madrasah Ibtidaiyah Aulia Cendikia Pekanbaru dan faktor yang mempengaruhinya. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Informan utama pada penelitian ini adalah wali kelas IV, V, dan VI, sedangkan yang menjadi informan pendukungnya adalah satu orang siswa kelas VI, dan Waka kesiswaan. Teknik analisis data dilakukan dengan cara reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa pelaksanaan shalat zuhur berjamaah siswa Madrasah Ibtidaiyah Aulia Cendikia Pekanbaru, dilakukan di kelas masing-masing dengan dibimbing oleh wali kelasnya. Sebagian besar siswa paham tentang pelaksanaan shalat zuhur berjamaah, kemudian juga yang tertanam pada siswa ialah disiplin dan tanggung jawab siswa dalam pelaksanaan shalat. Adapun faktor yang mempengaruhinya ialah faktor keluarga, faktor lingkungan sekolah serta motivasi siswa dalam pelaksanaan shalat zuhur berjamaah. Kata Kunci: Pelaksanaan, Shalat Berjamaah.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorNASRUL2003027601nasrul.hs@uin-suska.ac.id
Subjects: 200 Agama > 290 Agama Selain Kristen > 297 Islam
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 09 Jan 2025 04:23
Last Modified: 09 Jan 2025 04:25
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/85291

Actions (login required)

View Item View Item