Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH TEKNOLOGI INFORMASI (APLIKASI MANAJEMEN SURAT) DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA MELALUI MOTIVASI SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PT.PLN (PERSERO) UP3 TANJUNGPINANG

ANNISAK KHAIRIYAH AZHARI, - (2024) PENGARUH TEKNOLOGI INFORMASI (APLIKASI MANAJEMEN SURAT) DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA MELALUI MOTIVASI SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PT.PLN (PERSERO) UP3 TANJUNGPINANG. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI TANPA BAB V.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
SKRIPSI BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (839kB)

Abstract

PT.PLN (PERSERO) UP3 Tanjungpinang merupakan salah satu perusahaan yang menyediakan pasokan Listrik khusus daerah Provinsi Kepulauan Riau, tujuan penelitian ini adalah mengetahui pengaruh Teknologi Informasi (Aplikasi Manajemen Surat) dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Melalui Motivasi Sebagai Variabel Intervening pada PT. PLN (PERSERO) UP3 Tanjungpinang. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah pegawai tetap PT.PLN (Persero) UP3 Tanjungpinang yang berjumlah 62 orang. Analisis data yang digunakan adalah analisis PLS yang diolah menggunakan SMARTPLS 3. Hasil penelitian menunjukkan bahwa yang variabel Teknologi Informasi (Aplikasi Manajemen Surat) berpengaruh signifikan terhadap kinerja. Dan teknologi informasi berpengaruh signifikan terhadap motivasi pegawai. Lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja. Dan lingkungan kerja berpengaruh signifikan terhadap motivasi pegawai. Sedangkan motivasi tidak berpengaruh signifikan terhadap Kinerja. Teknologi Informasi tidak berpengaruh signifikan terhadap Kinerja melalui Motivasi. Dan lingkungan kerja tidak berpengaruh secara signifikan terhadap kinerja melalui motivasi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorMahyarni, -2026087001mahyarni@uin-suska.ac.id
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Bisnis > 658 Manajemen Umum > 658.02 Manajemen Perusahaan
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Manajemen
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 24 Jun 2024 03:40
Last Modified: 24 Jun 2024 03:40
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/79774

Actions (login required)

View Item View Item