Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

IMPLEMENTASI STRATEGI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL DALAM TERTIB ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN DI KECAMATAN SUKAJADI KOTA PEKANBARU PROVINSI RIAU

ARI PEPRIAYADI, - (2023) IMPLEMENTASI STRATEGI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL DALAM TERTIB ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN DI KECAMATAN SUKAJADI KOTA PEKANBARU PROVINSI RIAU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img] Text (BAB IV DAN V)
4 5.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (592kB)
[img]
Preview
Text (KECUALI BAB IV DAN V)
TANPA.pdf - Published Version

Download (982kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK IMPLEMENTASI STRATEGI DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL DALAM TERTIB ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN DI KECAMATAN SUKAJADI KOTA PEKANBARU PROVINSI RIAU Oleh: ARI PEPRIAYADI NIM. 11770513792 Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tertib administrasi sebagai indikasi suksesnya pemerintah daerah dalam upaya melayani masyarakat. Selain itu, tertib administrasi juga memiliki peran vital untuk terwujudnya masyarakat yang sejahtera dan bahagia seperti yang tertuang dalam Permendagri Nomor 73 Tahun 2022 tentang Pencatatan Nama Pada Dokumen Kependudukan yang diundangkan pada 21 April 2022 dengan tujuan perundangan tersebut sebagai pedoman bagi penduduk dan pejabat dalam urusan pelayanan publik. Namun, realitas tidak berjalan linear dengan demikian.Penelitian ini diadakan di Kantor Dinas Kependudukan dan Pecatatan Sipil Kota Pekanbaru lebih tepatnya di jalan Jendral Sudirman no. 464, Jadirejo, Kecamatan Sukajadi Kota Pekanbaru, Provinsi Riau. Penelitian ini menggunakan metode Penelitian Kualitatif yang sifatnya deskriptif. Creswell dalam Semiawan mengemukakan bahwasanya penelitian yang diadakan dengan cara menelusuri yang berguna untuk meningkatkan pemahaman terkait gejala sentral disebut dengan penelitian deskriptif kualitatif. Dalam penelitian ini Teknik pengumpulan data yang dilakukan oleh peneliti dengan cara observasi Wawancaea dan Dokumentasi, Oleh karena itu untuk mencapai implementasi dalam meningkatkan tertib administrasi kependudukan dan pencatatan sipil terhadap kecamatan sukajadi kota Pekanbaru, maka Srategi Disdukcapil yang ada di dalam renstra menetapkan ada 9 (Sembilan) strategi dalam rangkai mempercepat implementasi tertib administrasi kependudukan dan pencatatan sipil Kata Kunci: Implementasi, Strategi dan Administrasi Kependudukan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Administrasi Negara
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 25 Jul 2023 01:42
Last Modified: 25 Jul 2023 01:42
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/74508

Actions (login required)

View Item View Item