M. Fajri Ramadhan, - (2023) PENERAPAN ALGORITMA APRIORI DALAM MENGANALISIS POLA PENJUALAN. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
TA bab 1-5 kecuali bab 4.pdf Download (1MB) | Preview |
|
Text (BAB IV)
TA khusus bab 4.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
Dalam dunia bisnis yang penuh dengan persaingan menuntut seorang pengambil keputusan untuk melihat peluang-peluang yang dapat meningkatkan penjualan di perusahaanya. Salah satu unsur penting dalam pengambilan keputusan adalah ketersediaan data transaksi dalam jumlah besar sebagai informasi analisis kecenderungan pola pembelian konsumen. Untuk itu dalam penulisan penelitian ini dikembangkan analisis association untuk melihat pola penjualan produk-produk yang sering dibeli oleh konsumen menggunakan Algoritma Apriori. Data yang digunakan dalam penelitian kali ini adalah data penjualan harian dari tanggal 01 Januari 2020 sampai tanggal 31 Juli 2021 sebanyak 576 data. Proses yang dilakukan dalam penelitian ini adalah mencari suatu kombinasi 1-itemset, 2-itemset, 3-itemset, 4-itemset dan 5-itemset yang telah dinyatakan memenuhi minimun support. Setelah didapatkan dibentuklah suatu aturan asosiasit dari nilai minimun confidance yang telah ditentukan. Pengujian yang dilakukan dalam penelitian ini menggunakan Tanagra. Hasil dari penelitian ini adalah untuk melihat pola penjualan produk-produk yang sering dibeli oleh konsumen dengan presentase support 21,87% dan confidance 83,58%. Kata kunci : Apriori, Data Transaksi, Itemset, Support.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 620 Ilmu Teknik |
Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika |
Depositing User: | fsains - |
Date Deposited: | 23 Jul 2023 02:33 |
Last Modified: | 23 Jul 2023 02:33 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/74457 |
Actions (login required)
View Item |