Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGEMBAGAN BUKU SAKU EKONOMI MATERI PERMINTAAN, PENAWARAN DAN KESEIMBANGAN PASAR DI SMA AL - HUDA PEKANBARU

SAYHRATUL HIKMAH, - (2023) PENGEMBAGAN BUKU SAKU EKONOMI MATERI PERMINTAAN, PENAWARAN DAN KESEIMBANGAN PASAR DI SMA AL - HUDA PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img] Text (BAB IV)
BAB IV PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img]
Preview
Text
GABUNGAN SKRIPSI KECUALI BAB IV.pdf

Download (6MB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Syahratul Hikmah (2023): Pengembangan Buku Saku Ekonomi Materi Permintaan, Penawaran dan Keseimbangan Pasar di SMA Al-Huda Pekanbaru Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran berupa buku saku ekonomi untuk siswa sebagai media pembelajaran serta mengetahui kelayakan buku saku ekonomi sebagai media pembelajaran berdasarkan ahli materi dan ahli media. Jenis penelitian ini adalah Pengembangan atau research and development (R&D). Subjek penelitian ini adalah pihak yang melakukan validasi terhadap produk Buku Saku mata pelajaran Ekonomi yang dihasilkan yaitu ahli media, ahli materi, ahli uji praktikalitas dan peserta didik SMA Al-Huda Pekanbaru sedangkan objek dalam penelitian ini adalah Buku Saku pada materi Permintaan, Penawaran dan Keseimbangan Pasar Kelas XI IPS Tingkat SLTA sederajat (SMA Al-Huda Pekanbaru). Teknik pengumpulan data yang di gunaskan adalah Teknik pengumpulan data dilakukan dengan angket dan dokumentasi.. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa buku saku yang telah didesain mendapat presentase kevalidan dari ahli media 91%, kevalidan dari ahli materi berjumlah 73%, dan praktikalitas guru 92% dengan respon dari siswa berjumlah 92%. Kata Kunci: Pengembangan, Buku Saku, Permintaan, Penawaran dan Keseimbangan Pasar

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Ekonomi
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 22 Jul 2023 03:57
Last Modified: 22 Jul 2023 03:58
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/74364

Actions (login required)

View Item View Item