Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

HUBUNGAN ANTARA QONA’AH DENGAN LEARNING SATISFACTION PADA PEMBELAJARAN DARING MAHASISWA PEKANBARU DIMASA PANDEMI COVID-19

SASKIA MAHARANI PUTRI, - (2022) HUBUNGAN ANTARA QONA’AH DENGAN LEARNING SATISFACTION PADA PEMBELAJARAN DARING MAHASISWA PEKANBARU DIMASA PANDEMI COVID-19. Skripsi thesis, UIN SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img] Text (BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN)
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (889kB)
[img]
Preview
Text
SKRIPSI LENGKAP KECUALI BAB IV.pdf

Download (7MB) | Preview

Abstract

Pandemi Covid-19 membuat lembaga pendidikan melakukan perubahan sistem pembelajaran dari konvensional menjadi daring. Perubahan tersebut berdampak terhadap learning satisfaction mahasiswa, karena terdapat problematika yang dialami mahasiswa selama belajar daring. Salah satu faktor yang berhubungan dengan learning satisfaction adalah sikap yang merupakan bagian dari qona’ah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada hubungan antara qona’ah dengan learning satisfaction pada pembelajaran daring mahasiswa Pekanbaru dimasa Pandemi Covid-19. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 270 subjek yang merupakan mahasiswa Pekanbaru dengan menggunakan teknik purposive sampling. Alat pengumpulan data yang digunakan adalah skala Qona’ah yang dikembangkan dari Hamka (2015) dan skala learning satisfaction dari Topala dan Tomozii (2014). Metode analisis menggunakan korelasi pearson dengan nilai koefisien korelasi (r) sebesar 0,393 (p = 0,000) dan nilai probabilitas (p) sebesar 0,000 yaitu lebih kecil dari 0,01 (0,000 ≤ 0,01). Kemudian nilai R squared (r2) = 0,155 berarti qona’ah mempengaruhi learning satisfaction sebesar 15,5%. Hal tersebut menunjukkan bahwa learning satisfaction dapat dipengaruhi secara baik oleh qona’ah. Kata kunci: qona’ah, learning satisfaction, pembelajaran daring, mahasiswa

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 100 Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: fpsi -
Date Deposited: 07 Dec 2022 01:14
Last Modified: 07 Dec 2022 01:14
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/64438

Actions (login required)

View Item View Item