Arizon (2014) PEMAHAMAN GURU TENTANG STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIM PENDENGAN DALAM PEMBELAJARAN DI MADRASAH TSANAWIYAH DESA KUALU KECAMATAN TAMBANG KABUPATEN KAMPAR. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
FM.pdf Download (183kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (33kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (38kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (23kB) | Preview |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (163kB) |
||
|
Text
BAB V.pdf Download (17kB) | Preview |
|
|
Text
EM.pdf Download (8kB) | Preview |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimanakah pemahaman guru tentang strategi pembelajaran aktif tim pendengar dalam pembelajaran di MTs Desa Kualu Kecamatan Tambang Kabupaten Kampar dan apa saja faktor-faktor yang mempengaruhi pemahaman guru tentang strategi pembelajaran aktif tim pendengar dalam pembelajaran di MTs Desa Kualu Kecamatan Tambang Kabupaten Kampar. Selanjutnya jenis penelitian yang peneliti gunakan adalah kualitatif yang bersifat deskriptif, pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan metode observasi dan wawancara, menggunakan analisis dengan rumus: Berdasarkan data yang diperoleh di lapangan dapat disimpulkan bahwa pemahaman guru tentang strategi pembelajaran aktif tim pendengar dalam pembelajaran di MTs Desa Kualu Kecamatan Tambang Kabupaten Kampar dapat dikategorikan “Optimal”, karena berada pada rentang 56-75% tepatnya 60.67%. Adapun faktor-faktor yang mempengaruhi pemahaman guru tentang strategi pembelajaran aktif tim pendengar dalam pembelajaran di MTs Desa Kualu Kecamatan Tambang Kabupaten Kampar adalah sifat dan kepribadian guru, pengalaman masa lampau, tanggung jawab dalam memajukan pendidikan serta mencerdaskan anak bangsa, dan latar belakang pendidikan seorang guru
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 373 Pendidikan Tingkat Sekolah Lanjutan > 373.236 Sekolah Menengah Pertama, SMP |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam |
Depositing User: | Ms Mutiara Jannati |
Date Deposited: | 31 Jul 2016 18:48 |
Last Modified: | 31 Jul 2016 18:48 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/6066 |
Actions (login required)
View Item |