Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PELAKSANAAN PENDISIPLINAN SANTRI OLEH ORGANISASI PELAJAR PONDOK MODERN DI ASRAMA PONDOK MODERN AL-KAUTSAR PEKANBARU

ADE KURNIAWAN, - (2021) PELAKSANAAN PENDISIPLINAN SANTRI OLEH ORGANISASI PELAJAR PONDOK MODERN DI ASRAMA PONDOK MODERN AL-KAUTSAR PEKANBARU. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img]
Preview
Text
FILE LENGKAP KECUALI HASIL PENELITIAN (BAB IV).pdf

Download (5MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
FILE HASIL PENELITIAN (BAB IV).pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (626kB)

Abstract

ADE KURNIAWAN (2021) : PELAKSANAAN PENDISIPLINAN SANTRI OLEH ORGANISASI PELAJAR PONDOK MODERN DI ASRAMA PONDOK MODERN AL-KAUTSAR PEKANBARU Penelitian ini terdiri dari satu variabel, yaitu pendisiplinan santri oleh organisasi pelajar pondok modern. Subjek penelitian ini adalah santri kelas 1 Pondok Modern Al-Kautsar Pekanbaru dan objeknya adalah pelaksanaan pendisiplinan santri oleh organisasi pelajar pondok modern. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh santri kelas 1 tahun ajaran 2020-2021 Pondok Modern Al-Kautsar Pekanbaru yang berjumlah 148 orang. Sampel penelitian ini di ambil sebesar 25% dengan jumlah 37 orang. teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan angket dan dokumentasi. Data yang telah terkumpul dianalisis secara kuantitatif dengan menggunakan rumus persentase. Berdasarkan perhitungan persentase pendisiplinan santri oleh organisasi pelajar pondok modern sudah sangat baik. dengan hasil 90% yang berada pada rentang 81%-100%. Kata Kunci: Pendisiplinan santri, disiplin santri, organisasi pelajar

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 03 Dec 2021 03:31
Last Modified: 03 Dec 2021 03:31
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/56705

Actions (login required)

View Item View Item